Keunggulan dilanjutkan An hingga 8-5. Yeo sempat mendekat, 6-9 tetapi An menjauh 10-6.
Selepas jeda interval, Yeo menambah angka 7-11. Namun, An Kembali menjauh 12-7 melalui smes kerasnya.
Setelah melalui reli panjang, An menambah keunggulan, 15-7.
Yeo menambah angka, tetapi An menjaga dominasi, 17-9.
Yeo menjaga asa dengan menambah angka, 11-18 yang dibalas An dengan membuka Jarak, 19-11.
An yang sudah memegang kendali permainan mengunci gim ini menjadi miliknya dalam 16 menit.
Baca Juga: Hasil India Open 2025 - Wakil China Mundur, Tomoka Miyazaki ke Semifinal Lebih Cepat
Berbekal kemenangan pada gim pertama, An mencetak 2 angka lebih dulu.
Yeo mengejar ketertinggalan, 2-4. Reli panjang akhirnya dimenangi oleh An sehingga dia menjauh, 5-2.
Yeo mendekat, 5-8 yang dibalas An dengan menjauh, 9-5.
Editor | : | Delia Mustikasari |
Sumber | : | BolaSport.com |