Fajar/Rian mengejar ketertinggalan dengan menambah angka. Namun, Man/Tee terus menyerang pertahanan Fajar/Rian, 18-11.
Reli panjang antara kedua pasang pemain berakhir dengan keunggulan wakil Malaysia hingga game point, 20-11 dan menyentuh angka 21 lebih dulu.
Berbekal kemenangan pada gim pertama, Man/Tee mencetak 3 angka lebih dulu. Fajar/Rian mendekat, 2-3.
Namun, Man/Tee menjauh lagi, 5-2. Reli panjang mewarnai laga ini saat Fajar/Rian mendekat, 4-5. Man/Tee mempertahankan keunggulan, 6-4.
Fajar/Rian berusaha mendekat, 5-6 dan menyamakan skor. Fajar/Rian lalu berbalik memimpin, 7-6.
Man/Tee terus menempel poin Fajar/Rian dan menyamakan kedudukan. Man/Tee melanjutkan serangannya dengan menjauh 10-9 hingga interval.
Smes Fajar membuat wakil Indonesia mendekat, 10-11. Mereka akhirnya bisa menyamakan keduudukan 12-12 setelah mennyerang Man/Tee.
Kesalahan Fajar saat mengembalikan shuttlecock membuat Man/Tee menjauh lagi, 13-12.
Namun, kondisi tersebut tidak bertahan lama setelah Fajar/Rian menyeimbangkan keadaan.
Editor | : | Delia Mustikasari |
Sumber | : | BolaSport.com |