Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil Kejuaraan Beregu Campuran Asia 2025 - Ganda Malaysia Diberi Skor 1 Digit, Rachel/Trias Pastikan Kemenangan Indonesia

By Ardhianto Wahyu - Kamis, 13 Februari 2025 | 13:26 WIB
Rachel Allessya Rose dan Meilysa Trias Puspitasari menjadi penentu kemenangan Indonesia atas Malaysia pada laga fase grup Kejuaraan Beregu Campuran Asia 2025.
BADMINTON INDONESIA
Rachel Allessya Rose dan Meilysa Trias Puspitasari menjadi penentu kemenangan Indonesia atas Malaysia pada laga fase grup Kejuaraan Beregu Campuran Asia 2025.

Rachel/Trias menciptakan peluang dengan lob-lob yang melemahkan lawan sebelum mematikan dengan tipuan, utamanya dari Rachel.

Saking buntunya, keran poin Rachel/Trias terus mengalir sampai 14 reli beruntun sehingga skor berubah dari seimbang 3-3 menjadi super telak 17-3.

Rachel/Trias menjaga asa setelah merebut gim kedua. Sebuah pengembalian servis yang gagal dari pemain Malaysia mengubah skor menjadi 21-7.

Pada gim ketiga gantian Rachel/Trias yang diberi bola-bola tinggi. Reli-reli panjang pun terjadi.

Untungnya, pasangan muda yang pernah menembus 30 besar dunia tampil lebih solid dalam adu ketahanan.

Rachel/Trias tak terpancing. Mereka tidak banyak mengumbar serangan tetapi tetap sabar dengan lob balasan, drop shot, atau penempatan.

Kesalahan-kesalahan sendiri justru dilakukan Go/Teoh hingga keunggulan didapatkan pasangan Tanah Air pada 4-3, 7-5, lalu 11-8 di interval.

Rachel/Trias memastikan kemenangan mereka sekaligus kemenangan Indonesia pada laga terakhir fase grup Kejuaraan Beregu Asia 2025.

Lebih dahulu memastikan posisi juara grup, Merah Putih memperkuat rapor di Grup B dengan catatan selalu menang.

Adapun Malaysia harus angkat koper setelah di laga sebelumnya mereka juga kalah dari kontestan lainnya, Hong Kong.


Editor : Ardhianto Wahyu
Sumber : BolaSport.com

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
29
70
2
Arsenal
29
58
3
Nottm Forest
29
54
4
Chelsea
29
49
5
Man City
29
48
6
Newcastle
28
47
7
Brighton
29
47
8
Fulham
29
45
9
Aston Villa
29
45
10
Bournemouth
29
44
Klub
D
P
1
Persib
23
50
2
Persebaya
23
41
3
Dewa United
23
40
4
Persija Jakarta
23
40
5
Bali United
22
37
6
Borneo
23
35
7
Persita
23
35
8
PSM
23
33
9
Persik
23
33
10
Arema
22
32
Klub
D
P
1
Barcelona
27
60
2
Real Madrid
28
60
3
Atlético Madrid
28
56
4
Athletic Club
28
52
5
Villarreal
27
44
6
Real Betis
28
44
7
Mallorca
28
40
8
Celta Vigo
28
39
9
Rayo Vallecano
28
37
10
Sevilla
28
36
Klub
D
P
1
Inter
29
64
2
Napoli
29
61
3
Atalanta
29
58
4
Bologna
29
53
5
Juventus
29
52
6
Lazio
29
51
7
Roma
29
49
8
Fiorentina
29
48
9
Milan
29
47
10
Udinese
29
40
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X