Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Barcelona Vs Vallecano - Jamuan untuk Tim Ibu Kota yang Tak Mudah bagi El Barca

By Bonifasius Anggit Putra Pratama - Senin, 17 Februari 2025 | 11:30 WIB
Aksi Robert Lewandowski saat Barcelona mengalahkan Rayo Vallecano pada lanjutan Liga Spanyol 2023-2024.
MANAURE QUINTERO / AFP
Aksi Robert Lewandowski saat Barcelona mengalahkan Rayo Vallecano pada lanjutan Liga Spanyol 2023-2024.

Namun, mereka berhak menempati urutan pertama karena unggul selisih gol head to head.

Oleh karena itu, tripoin di kandang sendiri bakal diperjuangkan habis-habisan Barcelona saat menjamu Rayo Vallecano.

Hanya saja menaklukkan Vallecano sebagai tuan rumah bukan perkara mudah bagi El Barca.

Dinukil BolaSport.com dari Mundo Deportivo, mereka kerap kesulitan jika menjamu Los Vallecanos.

Dalam tiga kesempatan sebelumnya, hanya satu kemenangan yang bisa dipetik oleh Barcelona.

Baca Juga: Ruang Ganti Barcelona Bergejolak, Hansi Flick Mulai Beda Pendapat dengan Petinggi Blaugrana

Musim lalu, kemenangan telak 3-0 berhasil diraih.

Mundur ke dua musim beruntun sebelumnya, Barcelona bermain imbang 0-0 dan sempat kalah 0-1.

Padahal dalam 7 laga kandang sebelum musim 2021-2022, Barcelona sangat superior.

Raksasa Catalunya mampu menyapu bersih kemenangan atas Vallecano jika bermain di kandang sendiri.


Editor : Bonifasius Anggit Putra Pratama
Sumber : Mundodeportivo.com, Transfermarkt.co.uk

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
31
73
2
Arsenal
31
62
3
Nottm Forest
31
57
4
Chelsea
31
53
5
Newcastle
30
53
6
Man City
31
52
7
Aston Villa
31
51
8
Fulham
31
48
9
Brighton
31
47
10
Bournemouth
31
45
Klub
D
P
1
Persib
23
50
2
Persebaya
23
41
3
Dewa United
23
40
4
Persija Jakarta
23
40
5
Bali United
22
37
6
Borneo
23
35
7
Persita
23
35
8
PSM
23
33
9
Persik
23
33
10
Arema
22
32
Klub
D
P
1
Barcelona
30
67
2
Real Madrid
30
63
3
Atlético Madrid
30
60
4
Athletic Club
30
54
5
Villarreal
29
48
6
Real Betis
30
48
7
Celta Vigo
30
43
8
Real Sociedad
30
41
9
Rayo Vallecano
30
40
10
Mallorca
30
40
Klub
D
P
1
Inter
31
68
2
Napoli
31
65
3
Atalanta
31
58
4
Bologna
31
57
5
Juventus
31
56
6
Lazio
31
55
7
Roma
31
53
8
Fiorentina
31
52
9
Milan
32
51
10
Torino
31
40
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X