Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Ada Indikasi Berita Hoaks, Polda NTT Nilai Belum Ada Informasi Pasti Ronaldo Datang ke Kupang

By Sasongko Dwi Saputro - Selasa, 18 Februari 2025 | 17:13 WIB
Cristiano Ronaldo mencetak gol ke gawang Al Wash dalam lanjutan matchday Grup B Liga Champions Asia, Selasa (4/2/2025) dini hari WIB.
X.COM/ALNASSRFC
Cristiano Ronaldo mencetak gol ke gawang Al Wash dalam lanjutan matchday Grup B Liga Champions Asia, Selasa (4/2/2025) dini hari WIB.

Dalam rilis resmi yang diterima oleh redaksi BolaSport.com, belum ada pemberitahuan resmi yang diterima oleh instansi terkait di Nusa Tenggara Timur soal kehadiran Cristiano Ronaldo.

Menurut rilis mereka, Polda NTT sudah mengkonfirmasi bahwa PSSI Asprov Nusa Tenggara Timur sudah mendapatkan surat dari Yayasan Graha Kasi Indonesia.

Pihak yayasan meminta untuk memfasilitasi pertemuan dengan Pemerintah Provinsi NTT.

"Pada Senin tanggal 17 Februari 2025 bertempat di kota Kupang Prov NTT, telah dilaksanakan Pendalaman Informasi terkait selebaran kedatangan pemain sepak Bola dunia Cristiano Ronaldo yang direncanakan akan datang pada tanggal 18 Februari 2025 ke wilayah NTT," tulis rilis resmi Polda NTT.

"Sdr Abdul Muis (Sekertaris Asprov PSSI NTT) serta di jelaskan dari pihak Asprov PSSI NTT memperoleh surat pemberitahuan tersebut dari ketua Yayasan Graha Kasi Indonesia a.n Dr. Susi Maria Kapitana yang meminta agar dapat memfasilitasi antara Yayasan dan Pemerintah Prov. NTT untuk menerima kedatangan bintang sepak bola Dunia Cristiano Ronaldo dan yayasan Graha Kasih Kupang," lanjutnya.

Namun, sampai rilis ini terbit, Polda NTT juga mengkonfirmasi bahwa pihak yang dimaksud oleh yayasan, yaitu Pemerintah Provinsi NTT, Protokol Binda NTT belum menerima surat pemberitahuan dari PSSI Asprov NTT.

Selain itu, pihak Bandara El Tari juga belum menerima manifes penerbangan pesawat yang akan ditumpangi Cristiano Ronaldo ke Kupang.

"Bahwa dari pihak Protokol Gubernur NTT dan Protokol Binda NTT belum menerima surat pemberitahuan dari Asprov Prov NTT terkait kedatangan Cristiano Ronaldo di wilayah Kupang serta masih diragukan terkait kebenaran berita tersebut," tulis Polda NTT.

Baca Juga: Cristiano Ronaldo Hoax ke Indonesia? Tidak Ada Agenda Bertemu Sri Mulyani

"Bahwa dari Pihak Bandara menjelaskan belum adanya informasi dan keterangan dari pihak Ground handling terkait manifest penerbangan baik domestik maupun menggunakan Jet pribadi untuk kedatangan Cristiano Ronaldo," lanjutnya.


Editor : Bagas Reza
Sumber : BolaSport.com

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
34
82
2
Arsenal
35
67
3
Manchester City
35
64
4
Newcastle United
34
62
5
Chelsea
34
60
6
Nottingham Forest
34
60
7
Aston Villa
35
60
8
AFC Bournemouth
35
53
9
Fulham
35
51
10
Brighton & Hove Albion
34
51
Klub
D
P
1
Persib Bandung
29
61
2
Dewa United FC
29
53
3
Persebaya Surabaya
29
52
4
Persija Jakarta
29
47
5
Malut United
29
47
6
PSM Makassar
29
44
7
Borneo Samarinda
29
43
8
Arema
29
42
9
Persita
29
42
10
PSBS Biak Numfor
29
41
Klub
D
P
1
Barcelona
34
79
2
Real Madrid
33
72
3
Atletico Madrid
34
67
4
Athletic Bilbao
33
60
5
Villarreal
34
58
6
Real Betis
33
54
7
Celta Vigo
33
46
8
Rayo Vallecano
34
44
9
Mallorca
33
44
10
Osasuna
34
44
Klub
D
P
1
SSC Napoli
35
77
2
Inter
35
74
3
Atalanta
34
65
4
Juventus
34
62
5
Bologna
34
61
6
Roma
34
60
7
Lazio
34
60
8
Fiorentina
34
59
9
AC Milan
34
54
10
Como
35
45
Pos
Pembalap
Poin
1
M. Marquez Ducati Team
123
2
A. Marquez Gresini Racing
106
3
F. Bagnaia Ducati Team
97
4
F. Morbidelli Team VR46
78
5
F. Di Giannantonio Team VR46
48
6
J. Zarco Team LCR
38
7
M. Bezzecchi Aprilia Racing Team
32
8
F. Quartararo Yamaha Factory Racing
30
9
A. Ogura Trackhouse Racing Team
29
10
L. Marini Honda HRC
26
Close Ads X