Namun, beberapa pemain lama sudah bisa beradaptasi dengan baik dan paham dengan keinginan Nova.
Tentunya, ini semua dilakukan demi persiapan maksimal Garuda Asia di Piala Asia nanti.
Apalagi, mereka diberikan target tinggi untuk bisa lolos ke Piala Dunia U-17 2025.
"Banyak sih. Pemain lama, wajar. Pemain baru, kaget."
"Ada lima sampai tujuh orang. Saya juga di belakang saat jogging naik gunung," tutupnya.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Mochamad Hary Prasetya |
Sumber | : | BolaSport.com |