Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Tak Khawatirkan Chemistry, Sumardji Percaya Patrick Kluivert Bawa Timnas Indonesia Lolos ke Piala Dunia 2026

By Wila Wildayanti - Senin, 17 Maret 2025 | 16:46 WIB
Manajer Timnas Indonesia Sumardji tak khawatirkan chemistry para pemain dengan pelatih Patrick Kluivert. Justru ia percaya Kluivert baca skuad Garuda lolos ke Piala Dunia 2026.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Manajer Timnas Indonesia Sumardji tak khawatirkan chemistry para pemain dengan pelatih Patrick Kluivert. Justru ia percaya Kluivert baca skuad Garuda lolos ke Piala Dunia 2026.

Menurutnya, Patrick Kluivert dan jajaran asistennya dinilai lebih memahami budaya para pemain.

Apalagi diketahui, skuad Garuda saat ini dihuni banyak pemain keturunan Belanda yang juga besar di negara kincir angin tersebut.

Untuk itu, Sumardji percaya tak akan ada masalah nantinya.

“Ditambah coach Patrick dan para asisten ini boleh dikatakan sudah terbiasa dengan budaya yang dijalankan para pemain,” kata Sumardji.

“Karena itu, tidak perlu diragukan lagi terkait chemistry di tim ini,” tegasnya.

Menurutnya, saat ini yang terpenting justru bagaimana semua pihak bisa percaya dengan Patrick Kluivert dan jajaran pelatihnya ini.

Baca Juga: Sempat Diperas Agenda ASEAN Cup, Asnawi Mangkualam Bisa Rehat 2 Minggu Berkat Keputusan Patrick Kluivert 

Ia menilai apabila semua pihak bisa percaya dengan sang pelatih, tentu saja Timnas Indonesia bisa menjalankan tugas dengan apik.

“Yang tenpenting adalah memberikan kepercayaan penuh kepada coach Patrick Kluivert dan para asistennya agar para pemain bisa membangun chemistry dan melaksanakan tugas negara dengan sebaik-baiknya,” jelas Sumardji.

Dengan ini, Sumardji pun percaya Patrick Kluivert dan jajarannya bakal bisa meraih hasil terbaik dalam debutnya nanti.



Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
29
70
2
Arsenal
29
58
3
Nottm Forest
29
54
4
Chelsea
29
49
5
Man City
29
48
6
Newcastle
28
47
7
Brighton
29
47
8
Fulham
29
45
9
Aston Villa
29
45
10
Bournemouth
29
44
Klub
D
P
1
Persib
23
50
2
Persebaya
23
41
3
Dewa United
23
40
4
Persija Jakarta
23
40
5
Bali United
22
37
6
Borneo
23
35
7
Persita
23
35
8
PSM
23
33
9
Persik
23
33
10
Arema
22
32
Klub
D
P
1
Barcelona
27
60
2
Real Madrid
28
60
3
Atlético Madrid
28
56
4
Athletic Club
28
52
5
Villarreal
27
44
6
Real Betis
28
44
7
Mallorca
28
40
8
Celta Vigo
28
39
9
Rayo Vallecano
28
37
10
Sevilla
28
36
Klub
D
P
1
Inter
29
64
2
Napoli
29
61
3
Atalanta
29
58
4
Bologna
29
53
5
Juventus
29
52
6
Lazio
29
51
7
Roma
29
49
8
Fiorentina
29
48
9
Milan
29
47
10
Udinese
29
40
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X