Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Jaga Peluang ke Liga 1, PSMS Medan Tinggal di Kompleks Militer

By Aidina Fitra - Rabu, 22 November 2017 | 16:39 WIB
Duo pemain senior PSMS Medan, Legimin Raharjo (kiri) dan I Made Wirahadi (tengah) seusai timnya menang atas Kalteng Putra pada laga perdana Grup X 8 Besar Liga 2 musim 2017 di Stadion Patriot Candrabhaga, Kota Bekasi, Kamis (9/11/2017).
FERNANDO RANDY/BOLASPORT.COM
Duo pemain senior PSMS Medan, Legimin Raharjo (kiri) dan I Made Wirahadi (tengah) seusai timnya menang atas Kalteng Putra pada laga perdana Grup X 8 Besar Liga 2 musim 2017 di Stadion Patriot Candrabhaga, Kota Bekasi, Kamis (9/11/2017).

Menjaga kans promosi ke Liga 1, PSMS Medan bersiap menghadapi laga semifinal Liga 2 2017.

PSMS Medan yang memastikan tiket semifinal lebih dulu sudah menemukan lawan.

Tim berjuluk Ayam Kinantan itu akan menghadapi PSIS Semarang di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), Bandung, Sabtu (25/11/2017).

Untuk mempersiapkan laga, Made Wirahadi akan tinggal di Kompleks Militer Scapa Angkatan Darat.

(Baca Juga: Suporter Medan Mulai Berdatangan ke Kota Bandung)

Tempat itu akan dijadikan markas selama perhelatan semifinal dan perebutan peringkat ketiga ataupun final Liga 2.

Klub asuhan Djadjang Nurdjaman tersebut hanya butuh kemenangan di laga semifnal untuk memastikan tiket promosi.

Jika kalah, PSMS masih berpeluang ke Liga 1 dengan cara memenangkan laga perebutan tempat ketiga Liga 2.

Selain PSMS kontra PSIS Semarang, Persebaya Surabaya juga berlaga melawan Martapura FC di Stadion GBLA.


Editor : Aidina Fitra
Sumber : superball.id
REKOMENDASI HARI INI

Hasil Korea Masters 2024 - Rubber Game Berhias Smes Geledek, Dejan/Gloria Bikin Wakil Tuan Rumah Kehabisan Bensin

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X