Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Malaysia Vs Indonesia - Inilah Semua Info Menarik Harimau Muda Kontra Garuda Muda

By Taufik Batubara - Jumat, 25 Agustus 2017 | 22:27 WIB
Para pemain Timnas U-22 Indonesia siap meladeni Malaysia dalam semifinal SEA Games 2017 di Stadion Shah Alam, Selangor, Sabtu (22/8/2017). (FERI SETIAWAN/BOLASPORT.COM)

Nor Azam memainkan peran penting dalam kemenangan atas Myanmar dalam laga berikutnya.

Nor Azam tak bermain kontra Laos untuk menghindari akumulasi kartu kuning.

Nor Azam akan head to head dengan Evan Dimas, anggota timnas senior yang finis sebagai runner-up pada Piala AFF tahun 2016. 

Nor Azam tak pernah mengenakan seragam timnasnya sebelum Malaysia U-22 ini.

Evan Dimas telah memperkuat Indonesia di berbagai kelompok umur. 

Evan Dimas juga tampil di SEA Games 2015 dengan mencetak empat gol pada penyisihan grup. 

Kedua gelandang ini telah menunjukkan diri punya naluri mencetak gol dan umpan yang memecah pertahanan lawan.

Siapa pun yang menguasai lapangan tengah, dialah yang menang.

Head to Head Pelatih