Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Dua pria yang sama-sama pernah membela VfB Stuttgart ini berhasil membawa Tim Panser finis di urutan ketiga.
Pasca gelaran Piala Dunia 2006, Klinsmann memutuskan untuk tidak memperpanjang kontrak bersama Jerman.
Hal tersebut membuat Loew naik pangkat menjadi pelatih kepala hingga kini.
Di bawah arahan Joachim Loew, Thomas Mueller dkk berhasil menjadi juara Piala Dunia 2014.
(Baca Juga: Liverpool Vs Chelsea - Menanti Bentrokan Mohamed Salah dan Eden Hazard, Siapa Lebih Tajam?)
4. Sir Alex Ferguson & Steve McClaren
Steve McClaren deputised for Sir Alex Ferguson during his first-ever derby experience https://t.co/ypwy58rwWL pic.twitter.com/ZMxoTZXzFi
— NUFC Collective (@NUFCCoIIective) October 25, 2015
Kali ini, Manchester United menjadi "mak comblang" bertemunya Sir Alex Ferguson dan Steve McClaren pada pertengahan musim 1998-1999.
Hasilnya, duet Skotlandia-Inggris ini langsung persembahkan tiga gelar pada tahun pertama mereka bersama.
Berbekal ilmu dari Ferguson bersama Setan Merah, McClaren pamit pada Fergie dan menerima tawaran sebagai pelatih Middlesbrough pada tahun 2001.
Lima tahun berselang, Steve McClaren menduduki kursi pelatih timnas Inggris dalam jangka waktu dua tahun pengabdian.