Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

5 Cara Diet Ampuh yang Bisa Dilakukan Semua Orang

By Nina Andrianti Loasana - Rabu, 31 Januari 2018 | 10:27 WIB
diet sehat bisa mengatasi obesitas atau kegemukan

Kebiasaan ini tentu bisa diubah. Cobalah naik angkutan umum seperti kereta atau bus saat ke kantor agar kita menyempatkan diri berjalan.

Biasakan menggunakan tangga bukan lift, cobalah berdiri dan berjalan-jalan setiap 30 menit duduk.

Selain itu, sediakan waktu berolahraga sesuai kegemaran. Anda bisa jogging, bersepeda, berenang, atau bila waktu terbatas, cobalah latihan olahraga intensitas tinggi.

5. Sertakan sayuran dan buah dalam menu


Gabrielle Adcock menikmati sayuran dan buah(instagram.com/gabbyadcock1)

Banyak dari kita ternyata kurang makan buah dan sayuran.

Kebanyakan menu yang kita makan adalah nasi, lauk yang berupa gorengan, dan sedikit sayur.

Padahal kita disarankan makan buah setidaknya 1,5-2 mangkuk per hari dan sayuran setidaknya 2-3 mangkuk per hari.

Agar lebih berhasil, isilah piring dengan banyak sayur setiap kali makan, sehingga hanya tersisa sedikit ruang untuk nasi.

Selain itu gantilah camilan dengan buah agar lebih sehat.

Buah dan sayuran juga mengandung lebih banyak serat yang menjaga agar kita tidak cepat lapar, selain juga membantu pencernaan agar lebih lancar.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P