Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Nasib 11 Pembelian Terakhir Sir Alex Ferguson di Manchester United

By Kautsar Restu Yuda - Jumat, 14 September 2018 | 17:13 WIB
Manajer Manchester United, Sir Alex Ferguson, memberikan instruksi kepada anak asuhnya dalam pertandingan Premier League kontra Liverpool FC di Old Trafford, Manchester, Inggris, 13 Januari 2013. ( ANDREW YATES/AFP )

Namun, nasibnya tak beda jauh dengan Reece James.

Powel terus dipinjamkan ke klub lain dan kini membela Wigan Athletic.

4. Robin van Persie


Robin van Persie, usai mencetak gol ke gawang Chelsea di Stamford Bridge pada laga Premier League 28 Oktober 2012. ( IAN KINGTON/AFP )

Robin van Persie dari Arsenal pada 2012 dengan mahar 42 juta pound.

Van Persie memberikan dampak instan dengan membantu Ferguson meraih gelar Liga Inggris terakhir sebelum pensiun.

Setelah Fergie pensiun, penampilan striker asal Belanda itu tak berkembang.

Van Persie masih bermain untuk Feyenoord Rotterdam meski sudah berusia 35 tahun.

(Baca Juga: Berita Persib, Transfer Pemain Liga Belanda hingga Menang atas Arema)

3. Alexander Buttner