Kamu Harus Tahu, 5 Kebiasaan Ini Bisa Bebaskan Kamu dari Lemak, Nomor 2 Sepele tapi Bermanfaat

By Ananda Lathifah Rozalina - Sabtu, 6 Januari 2018 | 19:45 WIB
Jasmine Tookes (instagram @joja)

Nah dari hal tersebut kit abisa melihat bagaimana perubahan pola yang kira-kira perlu diubah dan sesuai dengan kebutuhan kita.

4. Melakukan Olahraga Secara Rutin


Suasana pertandingan Lari 100 Meter Putra Kejurnas Atletik di Stadion Atletik Rawamangun, Jakarta Timur, Sabtu (9/12/17).(MUHAMMAD BAGAS/BOLASPORT.COM)

Rutin berolahraga terkadang menjadi hal sulit untuk dilakukan oleh sebagian orang.

Tapi, meski agak sulit pada awalnya, rutin melakukan olahraga cardio dan beban empat kali dalam sepekan teryata mampu membebaskan diri dari lemak.

(Baca juga : Anti Mainstream, David Beckham Tunjukkan Kedekatan dengan Sang Putri Lewat Sebuah Adegan Mesra)

Kamu bisa melakukan dua hari untuk melatih tubuh bagian atas dan dua hari untuk melatih tubuh bagian bawah.

Meski bermanfaat menjauhkan lemak, latihan Cardio dan beban memiliki aturan sendiri.

Menurut Starnes, latihan Cardio paling baik dialakukan terpisah dengan jarak 4-6 jam. 

3. Jangan Lupakan Sarapan