Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Terpopuler Olimpik - Daftar Gaji Pebalap MotoGP hingga Penolakan Sistem Skor Bulu Tangkis

By Susi Lestari - Kamis, 22 Februari 2018 | 09:12 WIB
Pebalap tim Movistar Yamaha, Valentino Rossi, kembali mempertajam waktu putarannya saat tes pramusim di Sirkuit Buriram, Thailand, Minggu (18/2/2018). (DOK. YAMAHA MOTOGP)


Chen Qingchen (pertama dari kiri) dan Jia Yifan (ketiga dari kiri) saat mendengar instruksi yang diberikan oleh pelatih mereka.(Badminton Unlimited)

idak lagi mendominasi bulu tangkis putri dunia membuat timnas China waswas jelang Asian Games 2018.

"Secara umum, kami tidak lagi mendominasi tim-tim lain seperti dahulu kala," ujar Jia seperti dikutip BolaSport.com dari Badminton Unlimited.

Hal tersebut diungkapkan oleh Jia Yifan yang mengaku jika target pada 2018 salah satunya adalah mempertahankan juara yang diraih di Piala Uber 2016.

"Namun, tentu itu bukan perkara mudah karena lawan kami adalah para pemain top dunia," kata Jia melanjutkan.

Pemain yang berpasangan dengan Chen Qingchen tersebut sadar bahwa peta kekuatan tim putri dunia kini merata.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P