Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Futuristis, F1 Pamerkan Konsep Bentuk Mobil Balapnya untuk Musim 2021

By Ardhianto Wahyu Indraputra - Jumat, 1 November 2019 | 16:19 WIB
Konsep mobil balap Formula 1 untuk musim 2021. (TWITTER.COM/F1)

Berikut poin penting regulasi baru F1 2021:

1. Mobil yang minim dirty air agar lebih banyak aksi salip-menyalip

2. Pembatasan bujet bagi setiap kontestan

3. Tes aerodinamika dan tes tengah musim diperketat

4. Sesi konferensi pers mundur ke hari Jumat

5. Tim wajib memberi kesempatan tampil bagi pembalap muda dalam dua sesi latihan bebas (FP) selama satu musim

6. Periode parc ferme (parkir tertutup) dimulai sejak sesi FP3, tim tidak boleh mengutak-atik perangkat mobil sampai balapan berakhir.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P