Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Pelatih Tunggal Putra China pun Sibuk Incar Kelemahan Viktor Axelsen

By Nestri Y - Kamis, 13 Juli 2023 | 17:30 WIB
Tunggal putra Denmark, Viktor Axelsen, menjuarai Indonesia Open 2023 pada Minggu (18/6/2023), di Istora Senayan, Jakarta Pusat. (TOMMY NICOLAS/BOLASPORT.COM )

"Kami pun punya peluang (untuk mengalahkan dia). Sekarang kuncinya tergantung pada bagaimana keputusan para pemain menanganinya saat berhadapan lagsung dan kami sedang bekerja keras untuk itu," tandas dia.

Perkataan Sun Jun merujuk pada latihan intensif para pemain pelatnas China yang mengadakan pemusatan latihan di Lingshui, Hainan.

Latihan fisik, sparing, dan metode latihan lainnya terus digalakkan.

"Kami memperbaiki kebugaran fisik dan kami terus memperbaiki secara teknis masalah yang dimiliki setiap pemain di lapangan. Kami memperkuat pukulan dan taktik sebagai bentuk evaluasi dari kekalahan di pertandingan mereka sebelumnya.

Baca Juga: Hasil Undian Australian Open 2023 - Anthony Ginting Unggulan 1, Indonesia Langsung Loloskan 1 Wakil ke Babak Kedua

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P