Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Jadwal Siaran Langsung China Vs Timnas Indonesia - Live RCTI, Waktu Qingdao Hanya Beda Sejam dengan WIB

By Bagas Reza - Selasa, 15 Oktober 2024 | 08:45 WIB
Maarten Paes dan Shin Tae-yong yang hadir di konferensi pers jelang laga lawan China, Senin (14/10/2024). (PSSI)

"Bahkan peringkat FIFA mereka lebih tinggi."

"Jadi bagi saya dan Indonesia, tidak ada satu tim pun yang bisa kami remehkan."

"Kami sudah melakukan yang terbaik kami harap para pemain bisa tampil dengan baik (besok)," tutupnya.

Hal serupa dikatakan pelatih China, Branko Ivankovic.

Baca Juga: Link Live Streaming China Vs Timnas Indonesia - Semoga Keberuntungan Berpihak untuk Skuad Garuda

PSSI
Maarten Paes dan Shin Tae-yong yang hadir di konferensi pers jelang laga lawan China, Senin (14/10/2024).

Pelatih asal Kroasia itu tak mau memandang remeh timnas Indonesia hanya karena rankingnya di bawah China.

Kenyataannya, timnas Indonesia belum terkalahkan dalam 3 laga.

"Lawan kami Indonesia adalah tim yang harus kita anggap serius," kata Ivankovic di konferensi pers dilansir BolaSport.com dari Global Times China.

"Mereka meraih 3 poin dalam 3 laga.