Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
"Sebagai tuan rumah, kita harus menampilkan permainan penuh keberanian dan passions karena didukung oleh suporter kita."
"Dan kita harus memberikan segalanya untuk kemenangan," tambahnya.
Pertandingan China Vs Timnas Indonesia akan disiarkan langsung oleh RCTI mulai pukul 17.00 WIB.
Baca Juga: RESMI - 3 Generasi Maldini Tercipta, Kakek-Ayah-Anak Bela Timnas Italia 64 Tahun
Kick-off laga tersebut adalah pukul 20.00 waktu setempat.
Waktu lokal Qingdao hanya selisih satu jam dengan Waktu Indonesia Barat.
Sehingga waktu kick-off pertandingan akan dilangsungkan pukul 19.00 WIB.
Jadwal Siaran Langsung China Vs Timnas Indonesia
Selasa (15/10/2024)
Kick-0ff 19.00 WIB