Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
"Kerasnya makin naik dan tekanan semakin terasa."
"Soal sepak bola tadi di awal bahwa locker room adalah hal yang paling dinamis dan sulit dikontrol."
"Saya pernah memiliki beberapa klub sepak bola dan merasakan kok bagaimana pelatih itu turun dan naik, saya tahu."
"Salah satunya melalui dinamika di locker room itu."
"Di semua klub sepak bola, locker room (menentukan) itu," ujarnya.
Tidak banyak kesempatan bagi Patrick Kluivert untuk uji coba.
Pelatih 48 tahun itu langsung mendapatkan ujian berat saat Timnas Indonesia bertandang ke markas Australia.