"Kami harus tetap berada dalam situasi pertandingan agar pemain tetap focus dan konsentrasi," urai mantan pelatih tim nasional Filipina itu.
"Kami ingin setiap pemain memanfaatkan setiap kesempatan yang ada menjadi gol. Satu peluang satu gol itu akan menjadi bagus untuk kami," tutupnya.
Dijadwalkan lawan terdekat dari Bhayangkara FC adalah menjamu Sriwijaya FC di Stadion Patriot, Bekasi, Jawa Barat, Minggu (20/8/2017).
Target kemenangan dibidik Simon agar Bhayangkara FC bisa tetap bersaing di papan atas klasemen sementara Liga 1 2017.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Husen Sanusi |
Sumber | : | BolaSport.com, superball.id |