Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Perasaan Bersalah Ramon Rodrigues Usai Choirul Huda Meninggal

By Stefanus Aranditio - Selasa, 17 Oktober 2017 | 14:38 WIB
Dua pemain asing, Ramon Rodriguez (kiri) dan Aylton Alemao saat menjalani latihan seleksi Persela di stadion Surajaya Lamongan.
TB KUMARA/BOLASPORT.COM
Dua pemain asing, Ramon Rodriguez (kiri) dan Aylton Alemao saat menjalani latihan seleksi Persela di stadion Surajaya Lamongan.

Namun, takdir Tuhan tidak bisa diprediksi, Choirul Huda dikabarkan meninggal setelah terlibat benturan keras pada akhir babak pertama.

Benturan ini melibatkan tiga orang pemain, yaitu pemain bertahan Persela, Ramon Rodrigues, penyerang Semen Padang, Marcel Sacramento, dan Choirul Huda.

Choirul Huda terkena benturan kaki Ramon pada bagian dadanya dan sempat merintih kesakitan sebelum akhirnya tidak sadarkan diri dan dilarikan ke rumah sakit.

(Baca Juga: Dari Penyelamatan Gemilang Hingga Turunnya Duka Air Mata, Berikut 5 Fakta Wafatnya Choirul Huda)

Namun, nyawa pemain yang hanya membela Persela disepanjang kariernya ini tidak mampu diselamatkan.

Jenazah kiper Choirul Huda, langsung dimakamkan Minggu (15/10/2017) malam ini di kompleks makam Pagerwojo, tidak jauh dari tempat tinggalnya di Jalan Basuki Rahmat, Lamongan, Jawa Timur.

Permintaan Choirul Huda

Setelah laga melawan Semen Padang, tidak akan ada lagi Choirul Huda di bawah mistar gawang Persela.

Huda menghela napas terakhirnya pada laga tersebut. Huda mengalami benturan dengan rekannya, Ramon Rodriguez, dan akhirnya meninggal pada menit ke-44.

Dua bulan sebelum meninggal, kepada BolaSport.com, Huda sempat menceritakan beberapa rencana soal masa depan.

Jika tenaganya tidak lagi dibutuhkan sebagai kiper di Persela, Huda berencana akan menjadi pelatih kiper.

Bahkan, Huda sudah mengambil ancang-ancang untuk mengambil lisensi kepelatihan pada tahun 2018 yang akan datang.

“Keinginan untuk jadi pelatih jelas ada. Saat ini saya sudah punya rencana untuk ambil lisensi C. Tahun ini katanya sudah penuh. Mungkin tahun depan. Tahun ini yang ambil kan Ismed Sofyan beberapa pemain lain. Saya ketinggalan info,” kata Huda.

(Baca Juga: Update Terbaru! Wow, Peringkat Timnas Indonesia Naik Drastis di Ranking FIFA)

“Kalau pelatih kiper harus punya lisensi juga. Liga 1 harus punya lisensi C,” sambung Huda dalam perbicangan di bulan Agustus 2017 lalu.

Menjadi pelatih kiper tentu saja bukan satu-satunya rencana yang sudah dipikirkan oleh Huda saat pensiun sebagai pemain. Bapak dua anak tersebut juga sudah menyiapkan diri untuk menjalani rutinitas sebagai Pegawai Negeri Sipil (PNS).

“Kalau tidak jadi pemain, saya inginya jadi pelatih saja. Selain itu, saya juga masih kerja jadi PNS,” ucap Huda yang semasa hidup memang berstatus sebagai PNS di Pemerintah Kabupaten Lamongan tersebut.

 

Persipura vs Persija Rabu (18/10/2017) Kick-off 13.30 WIB Live TvOne Gimana prediksi kalian? . #persipura #persija #liga1 #sportinfo #jakmania

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom) pada 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Stefanus Aranditio
Sumber : suryamalang.tribunnews.com
REKOMENDASI HARI INI

Jorge Martin Jawab Ancaman Francesco Bagnaia pada Balapan Final, 'Saya Cepat di Semua Sirkuit'

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X