Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Ketum Jakmania Akui Kecolongan dan Klarifikasi Insiden Pemukulan Suporter Persebaya

By Muhammad Robbani - Minggu, 1 Juli 2018 | 22:09 WIB
Ketua The Jakmania, Ferry Indrasjarief, berbicara kepada para awak media di Balai Kota DKI Jakarta, Minggu (18/2/2018) sore.
NUGYASA LAKSAMANA/BOLASPORT.COM
Ketua The Jakmania, Ferry Indrasjarief, berbicara kepada para awak media di Balai Kota DKI Jakarta, Minggu (18/2/2018) sore.

Saat itulah mulai terjadi cekcok yang diduga terjadi antara Bung Ferry dengan ajudan anak Imam Nahrawi.

"Saat tahu ada penonton itu, saya berniat untuk memintanya keluar. Ada yang mengajak saya berdebat juga, tapi debat itu tak masalah. Tapi, saat mau diajak berdebat dan dia memegang kartu pengenal saya, itu yang membuat emosi."

"Kemudian kami kecolongan (terjadi aksi pukulan). Saya yakin pelakunya tak tahu kalau itu anak Menpora. Karena coba kalau dia koordinasi dengan Panpel, pasti dikasih tempat khusus, seperti Isa Bajaj (pelawak, Isa Wahyu Prastantyo), dia di VIP aman-aman saja kan," ujarnya.

Tak ada yang tahu bahwa salah satu penonton dengan atribut Persebaya itu ternyata merupakan salah satu putra Imam Nahrawi.

Bung Ferry hanya mengetahui bahwa niatan Imam Narawi untuk menyaksikan pertandingan batal terlaksana karena suatu alasan.

Dari sana diduga putranya menggantikan jatah undangan ayahnya untuk hadir ke Stadion PTIK.

(Baca Juga: Jadwal Lengkap Piala Dunia 2018, Awal dan Akhir di Moskow)

Meski pihak korban sempat dikabarkan akan menempuh hukum, Bung Ferry menyebut bahwa mediasi dengan Menpora berjalan kooperatif.

"Kami bawa anaknya ke manajemen (Persija) biar melakukan mediasi dengan keluarga Menpora. Dan selama ini pernyataan Menpora kooperatif," ucapnya.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Andrew Sihombing
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Menuju ASEAN Cup 2024 - Vietnam Mulai Latihan di Korea Selatan, Bagaimana Timnas Indonesia?

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Atlético Madrid
14
29
3
Real Madrid
12
27
4
Villarreal
12
24
5
Girona
14
21
6
Mallorca
14
21
7
Osasuna
13
21
8
Athletic Club
13
20
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X