Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Dendam Tak Terbalas, Zlatko Dalic Gagal Hadirkan Magis bagi Sang Profesor

By Kautsar Restu Yuda - Senin, 16 Juli 2018 | 08:41 WIB
Ekspresi pelatih timnas Kroasia, Zlatko Dalic, saat laga final Piala Dunia 2018 berakhir dengan kemenangan 4-2 Prancis, di Stadion Luzhniki, Moskow, pada Minggu (15/07/2018).
CHRISTOPHE SIMON / AFP
Ekspresi pelatih timnas Kroasia, Zlatko Dalic, saat laga final Piala Dunia 2018 berakhir dengan kemenangan 4-2 Prancis, di Stadion Luzhniki, Moskow, pada Minggu (15/07/2018).

Pasalnya, itu merupakan prestasi terbaik yang pernah ditorehkan sepanjang sejarah timnas Kroasia.

Akan tetapi dengan kekalahan itu, ada dendam yang belum terbalaskan.

Ya, Kroasia belum pernah menang atas Prancis dengan catatan 4 kali kalah dan 2 kali imbang.

Dendam paling perih bagi Kroasia adalah pada Piala Dunia 1998, kala mereka kalah dari Prancis di fase semifinal.

Pelatih Kroasia kala itu adalah Miroslav Blazevic, guru dari Dalic.

(Baca Juga: [POPULER] Gabung Juventus, Ronaldo Bakal Bertemu Pemain yang Ia Usir dari Real Madrid)

Pada masa-masa awal karier kepelatihannya, Dalic merupakan asisten Blazevic di klub lokal Kroasia, NK Varteks (kini bernama NK Varazdin) pada 2004-2005.

"Dulu kami dikalahkan Prancis karena ketidakadilan. Sekarang kami melihat keadilan akan kembali," ujar Blazevic beberapa waktu lalu, dikutip BolaSport.com dari situs N1 Televizija. 

"Kemenangan atas Prancis akan menjadi keajaiban terhebat di dunia olahraga dalam 100 tahun terakhir," ucapnya.

Namun, harapan Blazevic gagal terwujud. Kroasia kalah, dendam Blazevic belum terbalas, dan keajaiban urung hadir.


Editor : Kautsar Restu Yuda
Sumber : transfermarkt.com, BolaSport.com, hr.n1info.com
REKOMENDASI HARI INI

Amorim Bongkar Isi WhatsApp Mourinho Jelang Laga Debut di Man United

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X