Meski begitu, sebelum partai final, Blazevic mengatakan bahwa ia bangga terhadap Dalic yang bisa melampaui prestasinya.
"Tiada yang lebih indah daripada kesuksesan ini. Sungguh bangga melihat murid saya melampaui pencapaian saya," tuturnya.
(Baca Juga: Ada yang Tidak Beres, Manchester City Marah dengan Transfer Jorginho ke Chelsea)
"Saya selalu mendengar cerita tentang seorang profesor yang bahagia melihat muridnya melewati prestasi dia. Zlatko jelas melampaui saya dan membawa kebahagiaan untuk semua orang Kroasia di seluruh dunia," kata mentan pelatih timnas Iran itu.
Dengan hasil tersebut, Prancis memenangi trofi Piala Dunia keduanya, sementara Kroasia harus menunda mimpi mereka guna memenangi titel pertama.
(Baca Juga: Final Piala Dunia 2018, Partai Puncak Paling Seru Kedua dalam Sejarah)
Editor | : | Kautsar Restu Yuda |
Sumber | : | transfermarkt.com, BolaSport.com, hr.n1info.com |
Komentar