Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Cerita Gelandang Prancis soal Ibunya Perawat Pasien COVID-19: Dia Lelah Secara Fisik dan Mental

By Bagas Reza Murti - Senin, 23 Maret 2020 | 04:45 WIB
Gelandang Everton, Morgan Schneiderlin saat sedang berduel dengan Granit Xhaka.
TWITTER.COM/SBOBET
Gelandang Everton, Morgan Schneiderlin saat sedang berduel dengan Granit Xhaka.

"Saya mencoba memberikan dukungan kepada ibu saya sebisa mungkin," tambahnya.

Saat ini Schneiderlin berada di rumahnya di Strasbourg untuk menjalani karantina diri.

Ia juga sekaligus menjalani rekoveri dari cedera yang dideritanya sejak akhir Februari 2020.

Baca Juga: Tak Sempat Ucap Selamat Tinggal, Kepergian Lorenzo Sanz Jadi Malam Tersedih bagi Legenda Madrid

"Saya menggunakan kruk dan tidak bisa bergerak sejak operasi. Saya masih punya dua minggu lagi untuk menjalani rekoveri. Istri saya mendukung saya," ujarnya.

"Di rumah, sulit bila Anda punya bayi 18 bulan untuk menonton serial TV. Dalam dua hari terakhir, kami bermain dengan si kecil permainan papan di kebun rumah," tambahnya.

Skuat Everton melakukan isolasi diri setelah pihak klub mengonfirmasi satu pemainnya mengalami gelaja virus Corona pada Jumat (13/3/2020).

Mantan pemain Manchester United ini pun mengisyaratkan bahwa Everton akan kembali berlatih pada kembali pada 17 April.

Meski demikian, ia agak pesimistis bila kembali secara cepat ke lapangan dengan kondisi dunia menghadapi pandemi virus Corona.

Baca Juga: Tak Sempat Ucap Selamat Tinggal, Kepergian Lorenzo Sanz Jadi Malam Tersedih bagi Legenda Madrid

"Klub memberikan kami tanggal 17 April untuk kembali berlatih. Mungkin agak terlalu cepat. Kami siap bila harus bermain hingga Agustus," ujarnya.

"Saya tahu akan sulit untuk memastikan kontrak pemain yang berakhir Juni. Saya harap penundaan berlangsung lebih lama sehingga saya bisa bermain musim ini," tambahnya.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : RMC
REKOMENDASI HARI INI

Wejangan Legenda Barcelona untuk Vinicius, Lupakan Ballon d'Or dan Segera Kembali ke Bentuk Terbaik demi Selamatkan Real Madrid

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
12
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X