Namun, mereka kalah dari Zheng Si Wei/Huang Ya Qiong melalui rubber game.
Setahun kemudian, Praveen/Melati mereka naik podium juara dengan mengalahkan unggulan ketiga saat itu, Dechapol Puavaranukroh/Sapsiree Taerattanachai.
Dari delapan unggulan teratas ganda campuran pada All England 2021, Watanabe menjadi pemain yang juga memiliki dua gelar All England.
Watanabe/Higashino menjadi juara All England 2018 pada nomor ganda campuran, lalu bersama Hiroyuki Endo, Watanabe juga keluar sebagai juara pada 2020.
Hanya pasangan ganda campuran dari China, Jepang, dan Indonesia yang menjadi juara All England pada 15 edisi terakhir.
Baca Juga: Penulis Buku Terbaru Rossi Buat Pengakuan, The Doctor Selalu Membuatnya Kesal
Editor | : | Delia Mustikasari |
Sumber | : | BWF Badminton |
Komentar