Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

MotoGP Qatar 2021 - Terlalu Lama Jadi Pembalap Pabrikan, Valentino Rossi Kebingungan Usai Tempati Grid Ke-4

By Diya Farida Purnawangsuni - Minggu, 28 Maret 2021 | 10:40 WIB
Valentino Rossi merasa senang di paddock Yamaha Petronas  SRT.
twitter.com/sepangracing
Valentino Rossi merasa senang di paddock Yamaha Petronas SRT.

Dalam rekaman video pendek itu, terlihat Rossi langsung masuk ke dalam garasi timnya dan beristirahat setelah menyelesaikan sesi kualifikasi pada Sabtu (27/3/2021).

Rider Italia berjuluk The Doctor tersebut tidak memahami bahwa pembalap tim satelit dengan hasil kualifikasi terbaik wajib melapor ke parc ferme.

Alhasil, Rossi pun dipanggil panitia karena tidak segera menunjukkan batang hidungnya ke area tersebut.

Menyadari kesalahannya, Rossi langsung mengambil helmnya dan berjalan ke arah parc ferme untuk melapor.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by MotoGP (@motogp)

Semenjak meninggalkan tim satelit Honda, Nastro Azzuro, pada tahun 2002, Valentino Rossi memang baru kali ini membela tim satelit lagi.

Selama rentang tahun 2003 sampai 2020, Rossi adalah pembalap langganan di kalangan tim pabrikan.

The Doctor memulai karier balap MotoGP-nya dengan membela tim Honda selama empat musim (2000-2003).

Dua musim bersama tim satelit, Nastro Azzuro, dua musim lainnya di tim pabrikan Honda.

Usai meraih tiga gelar juara dunia pada tahun 2001-2003, Rossi lalu melanjutkan kiprahnya dengan membela tim Yamaha.

Baca Juga: MotoGP Qatar 2021 - Debut dengan Yamaha SRT, Valentino Rossi Tembus 10 Besar


Editor : Diya Farida Purnawangsuni
Sumber : Instagram/motogp
REKOMENDASI HARI INI

Seri Ke-3 Shell bLU cRU Yamaha Enduro Challenge Perdana Hadir di Jawa Tengah dan Digelar di Salatiga

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X