Melalui media sosial Twitter pribadinya, Jack Grealish menepis klaim Keane dengan menyebut bahwa dia ingin menjadi salah satu penendang penalti timnas Inggris.
Baca Juga: EURO 2020 - Penalti Roket Harry Maguire, Kencang sampai Merusak Kamera
Akan tetapi, Grealish juga tidak ingin memaksakan kehendaknya kala itu dan lebih membiarkan Gareth Southgate yang mengambil keputusan.
"Saya sudah mengatakan bahwa saya ingin mengambil salah satunya!!!" tulis Grealish seperti dikutip BolaSport.com dari Mirror.
"Pelatih telah membuat begitu banyak keputusan yang tepat sepanjang turnamen ini, dan malam ini dia melakukannya lagi malam ini!"
"Tapi, saya tidak mau orang menyebut saya tidak bersedia mengambil penalti ketika saya ingin menjadi salah satu penendang..." tambahnya.
I said I wanted to take one!!!!
— Jack Grealish (@JackGrealish) July 12, 2021
The gaffer has made so many right decisions through this tournament and he did tonight! But I won’t have people say that I didn’t want to take a peno when I said I will… https://t.co/3mBpKyMoUV
Editor | : | Bagas Reza Murti |
Sumber | : | daily mail, Mirror |