Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Olimpiade Tokyo 2020 - Dani Alves Si Raja Gelar Dunia Incar Trofi Ke-44, Lionel Messi Makin Jauh

By Beri Bagja - Senin, 2 Agustus 2021 | 14:17 WIB
Dani Alves masih membela timnas Brasil di Olimpiade Tokyo 2020.
TWITTER.COM/BLAUGRANAKART
Dani Alves masih membela timnas Brasil di Olimpiade Tokyo 2020.

Timnas Brasil membidik medali emas Olimpiade, salah satu titel yang belum pernah dirasakan Alves selama karier gemilangnya.

Selasa (3/8/2021), Brasil akan meladeni Meksiko di partai semifinal Olimpiade Tokyo 2020.

Pemain timnas Brasil, Richarlison, mencetak gol dalam bigmatch melawan timnas Jerman dalam laga grup D Olimpiade Tokyo 2020 di Stadion Yokohama pada Kamis (22/7/2021) mulai pukul 18.30 WIB.
TWITTER.COM/CBF_FUTEBOL
Pemain timnas Brasil, Richarlison, mencetak gol dalam bigmatch melawan timnas Jerman dalam laga grup D Olimpiade Tokyo 2020 di Stadion Yokohama pada Kamis (22/7/2021) mulai pukul 18.30 WIB.

Ya, dua partai lagi, Alves berpeluang meraih gelar ke-44 sepanjang karier profesional, sekaligus memantapkan statusnya sebagai si raja gelar dunia.

Baca Juga: Presiden Klub Liga Spanyol: Lionel Messi Pokoknya Tak Boleh ke Mana-mana

"Bagi saya, Olimpiade lebih besar dari Piala Dunia," ucap pemilik gelar 3 kali Liga Champions bersama Barcelona itu.

"Tim nasional selalu menjadi prioritas. Bagi saya, membela negara ini, mengenakan seragam ini, adalah sesuatu yang sakral," imbuhnya, dikutip BolaSport.com dari Lance.com.

 

 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Beri Bagja
Sumber : espn.com.br, lance.com.br
REKOMENDASI HARI INI

Bayern Muenchen Jadi Pembuka Pikiran, Barcelona Kini Mau Serakah

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
11
30
2
Real Madrid
11
24
3
Villarreal
11
21
4
Atlético Madrid
11
20
5
Mallorca
12
19
6
Athletic Club
11
18
7
Real Betis
11
18
8
Osasuna
11
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Sevilla
11
15
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X