Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hampir Menangi Le Mans 24 Jam, Sean Gelael dan Tim Kecewa Penalti Tak Diputuskan Lebih Cepat

By Ardhianto Wahyu Indraputra - Senin, 23 Agustus 2021 | 22:34 WIB
Pembalap Indonesia, Sean Gelael, di podium FIA World Endurance Championship 24 Hours of Le Mans, Minggu (22/8/2021).
JAGONYA AYAM
Pembalap Indonesia, Sean Gelael, di podium FIA World Endurance Championship 24 Hours of Le Mans, Minggu (22/8/2021).

Balapan tidak mudah dengan mudah bagi trio Gelael, Vandoorne, dan Blomqvist.

Mobil JOTA nomor 28 dianggap menyalahi aturan yaitu melindas garis putih saat masuk pit dan keluar di rombongan safety car yang salah saat keluar.

Penalti drive thru dan stop-and-go membuat posisi Gelael dkk. turun dari urutan pertama menjadi terlempar dari posisi 10 besar.

Beruntung, JOTA #28 tidak menyerah. Memanfaatkan kondisi sulit pada malam hari, Gelael-Vandoorne-Blomqvist merangkak ke posisi tiga pada awal paruh kedua.

Baca Juga: Dalam Kondisi Serba Nelangsa Semangat Marc Marquez Justru Membara

Drama kemudian terjadi pada lap terakhir. Mobil Team WRT #41 yang memimpin balapan mengalami masalah mesin.

Kesempatan untuk meraih kemenangan tiba bagi JOTA #28 yang dikemudikan oleh Blomqvist. Sebab, mereka memiliki keunggulan ritme atas mobil Team WRT #31 di posisi kedua.

Sayangnya, JOTA #28 harus puas menjadi runner-up dengan gap cuma 0,7 detik. Blomqvist merasa hasilnya akan berbeda jika masih ada satu lap tersisa.

"Kami memiliki keunggulan ritme sedetik, satu lap lagi maka hasilnya akan berbeda," kata pembalap yang sebelumnya turun di kategori LMGTE Pro itu.

Baca Juga: Jadwal MotoGP Inggris 2021 - Trio Podium Terakhir Melempem, Siapa Bakal Kuasai Silverstone?


Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
25
60
2
Arsenal
25
53
3
Nottm Forest
25
47
4
Man City
25
44
5
Bournemouth
25
43
6
Chelsea
25
43
7
Newcastle
25
41
8
Fulham
25
39
9
Aston Villa
25
38
10
Brighton
25
37
Klub
D
P
1
Persib
23
50
2
Persebaya
23
41
3
Dewa United
23
40
4
Persija Jakarta
23
40
5
Bali United
22
37
6
Borneo
23
35
7
Persita
23
35
8
PSM
23
33
9
Persik
23
33
10
Arema
22
32
Klub
D
P
1
Barcelona
24
51
2
Real Madrid
24
51
3
Atlético Madrid
24
50
4
Athletic Club
24
45
5
Villarreal
24
41
6
Rayo Vallecano
24
35
7
Mallorca
24
34
8
Real Betis
24
32
9
Osasuna
24
32
10
Girona
24
31
Klub
D
P
1
Napoli
25
56
2
Inter
25
54
3
Atalanta
25
51
4
Juventus
25
46
5
Lazio
25
46
6
Fiorentina
25
42
7
Milan
24
41
8
Bologna
24
41
9
Roma
25
37
10
Udinese
25
33
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X