Binder memilih fokus dengan hidupnya sendiri. Dia berseloroh ingin mengalahkan kakaknya, Brad, yang memperkuat Red Bull KTM.
Pembalap berusia 24 tahun itu tetap sadar bahwa lompatan dari Moto3 ke MotoGP membawa risiko besar.
Namun, bagi Binder bukan seberapa cepat dirinya naik ke kelas MotoGP yang menjadi fokus utama.
"Akan tetapi, seberapa lama Anda bertahan," sambung Binder.
"Saya percaya dengan kemampuan saya. Saya yakin bisa tampil baik dengan motor yang lebih sesuai," sambung pembalap yang dianggap terlalu besar untuk Moto3 itu.
Baca Juga: Casey Stoner Senang Dua Pembalap Australia Ngegas di MotoGP 2022
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Ardhianto Wahyu Indraputra |
Sumber | : | Corsedimoto.com |
Komentar