Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Shin Tae-yong Sangat Mengerti Protes Persebaya, tetapi Serahkan Semuanya ke PSSI

By Bagas Reza Murti - Selasa, 1 Februari 2022 | 19:30 WIB
Pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong, sedang memantau para pemainnya di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Bali, 27 Januari 2022.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong, sedang memantau para pemainnya di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Bali, 27 Januari 2022.

"Jadi apapun semua jadwal dibicarakan ke PSSI," kata Shin Tae-yong.

"Saya berharap tidak ada salah paham untuk ini, saya ada pengalaman pernah menjadi pelatih klub."

"Jadi saya tau susahnya bagaimana."

Baca Juga: Update: Sudah 68 Orang dari 12 Klub Liga 1 2021/2022 Positif Covid-19

Pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong, dalam sesi jumpa pers jelang lawan Timor Leste
PSSI
Pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong, dalam sesi jumpa pers jelang lawan Timor Leste

"Saya berusaha sebaik mungkin memilih pemain, dan juga berbaik hati ke tim profesional Liga 1," imbuhnya.

Pada Selasa (1/2/2022), Persebaya kembali menegaskan bahwa sikapnya bukannya tidak mendukung timnas Indonesia, namun demi operator dan PSSI mengatur jadwal yang lebih baik.

"Jadi jangan asal bicara katanya Aji tidak mendukung timnas, manajemen tidak mendukung, itu salah besar, kalau kompetisi ini berhenti karena ada jadwal timnas, jangankan lima, 10 saya kasih," kata pelatih Persebaya, Aji Santoso dalam konferensi pers pra-laga melawan PSIS Semarang.

"Tetapi ini dengan kondisi yang bersamaan ini kan harus membutuhkan kebijaksanaan baik dari PSSI dan LIB kan begitu," imbuhnya.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P


Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
32
76
2
Arsenal
32
63
3
Nottm Forest
32
57
4
Newcastle
31
56
5
Man City
32
55
6
Chelsea
32
54
7
Aston Villa
32
54
8
Bournemouth
32
48
9
Fulham
32
48
10
Brighton
32
48
Close Ads X