Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Para Pemain Muda Liga 1 Debut di Tengah Badai Covid-19, Sinyal Bagus Bagi Timnas Indonesia?

By Sasongko - Senin, 7 Februari 2022 | 20:20 WIB
Bek Persib Bandung, Kakang Rudianto (depan), nampak sedang melakukan selebrasi seusai mencetak satu gol dalam laga pekan ke-21 Liga 1 2021 di Stadion Gelora Ngurah Rai, Bali, 29 Januari 2022.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Bek Persib Bandung, Kakang Rudianto (depan), nampak sedang melakukan selebrasi seusai mencetak satu gol dalam laga pekan ke-21 Liga 1 2021 di Stadion Gelora Ngurah Rai, Bali, 29 Januari 2022.

BOLASPORT.COM - Badai Covid-19 sedang berlaku kejam terhadap seluruh pemain Liga 1 musim ini, namun hal ini jadi kesempatan bagi sejumlah pemain muda untuk unjuk gigi.

Bulan Februari jadi bulan terkelam dalam penyelenggaraan Liga 1 musim ini.

Ratusan pemain sudah terinfeksi Covid-19 yang pertama kali melanda di pertengahan bulan lalu.

Pada akhirnya klub beserta dihadapkan pada tiga pilihan, bermain dengan skuad muda, bermain dengan cadangan terbatas, atau menunda pertandingan.

Dan beberapa klub yang terpaksa harus tampil, akhirnya memberi debut kepada para pemain reservenya di Liga 1.

Paling pertama jelas ada di Persib saat kehilangan sejumlah pemainnya jelang lawan Persikabo 1973 dan Bhayangkara FC.

Baca Juga: Alarm Buat Persib Bandung Meski Masih di Papan Atas, Duet Lini Depan Masih Mandul!

Persib memberi debut sosok Kakang Rudiyanto dan Syafril Lestaluhu ke tim utama.

Sementara itu, Persebaya Surabaya juga mengalami hal yang sama dalam beberapa pertandingan semenjak badai Covid-19 menyapu skuad.


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Ducati Sengaja Tutupi Seluk Beluk Desmosedici GP25 dari Fabio Di Giannantonio karena Misi Khusus

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X