Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Update Timnas U-23 Indonesia - Kiper Masih Satu, Striker Persija Jalani Latihan Terpisah

By Bagas Reza Murti - Kamis, 10 Februari 2022 | 17:25 WIB
Penyerang Persija Jakarta, Taufik Hidayat, nampak sedang melakukan selebrasi seusai mencetak satu gol dalam laga pekan ke-21 Liga 1 2021 di Stadion Gelora Ngurah Rai, Bali, 26 Januari 2022.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Penyerang Persija Jakarta, Taufik Hidayat, nampak sedang melakukan selebrasi seusai mencetak satu gol dalam laga pekan ke-21 Liga 1 2021 di Stadion Gelora Ngurah Rai, Bali, 26 Januari 2022.

"Harapannya bisa membawa Indonesia juara kembali. Mengharumkan nama bangsa dan negara Indonesia tentunya," tambahnya.

Sesi latihan dipimpin oleh asisten Shin Tae-yong, Dzenan Radoncic.

Timnas U-23 Indonesia masih memiliki satu kali latihan lagi di Jakarta yakni pada Kamis (10/2/2022) ini.

Baca Juga: Hasil Liga 1 2021 - Hujan Peluang, Persipura Jayapura Bermain Imbang Lawan Persik Kediri

Bek sayap kanan Barito Putera, Bagas Kaffa, sedang bertanding dalam laga pekan pertama Liga 1 2021 di Stadion Indomilk, Arena, Tangerang, 4 September 2021.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Bek sayap kanan Barito Putera, Bagas Kaffa, sedang bertanding dalam laga pekan pertama Liga 1 2021 di Stadion Indomilk, Arena, Tangerang, 4 September 2021.

Besoknya, Garuda Muda akan berangkat menggunakan pesawat carter dari Garuda Indonesia ke Kamboja untuk berlaga di Piala AFF U-23 2022.

Pemakaian pesawat carter ini diputuskan PSSI demi mencegah tertular COVID-19 dan ketiadaan pesawat yang menuju Phnom Penh setiap hari.

“Kami berterima kasih kepada maskapai Garuda yang ikut membantu kelancaran penerbangan menuju Phnom Penh,” ujar Sekjen PSSI, Yunus Nusi sebagaimana keterangan tertulis yang diterima BolaSport.com.

“Aturan resmi tim sudah berada di Kamboja empat hari sebelum laga pertama. Itu sebabnya tim akan jalan tanggal 11 Februari,” tambahnya.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : PSSI.org, YouTube PSSI

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X