Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Legenda AC Milan Andriy Shevchenko Berikan Pesan Damai sebelum Derby della Madonnina

By arizalmuhammad45 - Rabu, 2 Maret 2022 | 17:15 WIB
No caption
No credit
No caption

Pasukan Stefano Pioli juga melakukan pemanasan pra-pertandingan sambil mengenakan kaus dengan desain tentang perdamaian.

Para pemain dan ofisial berdiri bersama di bawah spanduk menyerukan 'perdamaian' sebelum kick-off dalam pertandingan.

Shevchenko bukan satu-satunya tokoh sepak bola Ukraina saat ini atau mantan pemain yang menyebarkan pesan tersebut.

Baca Juga: AC Milan Harusnya Menang, Ditahan Imbang Inter Milan Buat Stefano Pioli Kecewa Berat

Oleksandr Zinchenko dari Manchester City dan Andriy Yarmolenko dari West Ham telah tampil dalam video penuh makna bersama beberapa rekan senegara mereka yang memohon kepada dunia sepak bola untuk membantu mengakhiri perang di Ukraina.

Setelah negara mereka dikepung Rusia, Zinchenko dan Yarmolenko bergabung dengan sesama pemain Ukraina untuk memohon 'setiap orang yang mendengarnya untuk melawan perang ini, untuk menghentikan kehancuran dan pertumpahan darah.'

Pemain dari tim Italia, Atalanta dan Spezia, ditambah tim Ukraina, Shakhtar Donetsk dan Dynamo Kyiv, juga tampil dalam video berdurasi dua menit itu.

Baca Juga: Rekan Setim Ungkap Sifat Asli Vlahovic, Ternyata Galak kalau Tak Diberi Bola

Mereka menambahkan: "Untuk semua orang yang disatukan oleh cinta untuk permainan sepak bola, setiap penggemar, setiap pemain, setiap pelatih, setiap manajer, semua orang yang mengerti dan mencintai sepak bola."

"Kami mencintai sepak bola. Kami memohon kepada Anda. Untuk menjelaskan kepada seluruh dunia dan untuk menunjukkan kepada setiap penduduk di planet bumi bahwa di bawah kedok operasi khusus, pasukan Rusia melancarkan perang terbuka di Ukraina."


Editor : Beri Bagja
Sumber : Dailymail.co.uk
REKOMENDASI HARI INI

ONE Championship - Pertarungan Dua Johan, Ghazali dan Estupinan Siap Adu Gaya di ONE 170

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136