Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Saat Cristiano Ronaldo Kagetkan Arthur Melo dengan Sikapnya di Juventus

By Rebiyyah Salasah - Selasa, 15 Maret 2022 | 22:15 WIB
Megabintang Manchester United, Cristiano Ronaldo, pernah membuat Arthur Melo terkejut karena sikapnya saat di Juventus.
TWITTER.COM/XIOLUWASEYI
Megabintang Manchester United, Cristiano Ronaldo, pernah membuat Arthur Melo terkejut karena sikapnya saat di Juventus.

"Dia orang yang bekerja dan makan dengan benar serta dia selalu memastikan untuk berjemur 15 menit di bawah sinar matahari," tutur Arthur menambahkan. 

Baca Juga: Griezmann Pede Hadapi Manchester United, Siap Hapus Kutukan Cristiano Ronaldo!

Selain itu, Arthur juga mengatakan bahwa Ronaldo merupakan sosok yang bawel soal pola makan para pemain Juventus

"Dia adalah seorang profesional dan sosok ramah yang ingin membantu. Dia selalu memperhatikan orang-orang di sekitarnya."

"Saat kami biasa duduk bersama di meja, terkadang dia akan melihat piring kami dan berkata: 'Bukan itu yang harus Anda makan'."

"Dia mencoba membantu dalam segala hal. Dia adalah orang yang sensasional," ujarnya lagi. 

Ronaldo memang dikenal sebagai pesepak bola yang benar-benar menjaga pola makannya.

Mantan chef pribadi Ronaldo, Giorgio Barone, pernah mengungkapkan rahasia tubuh bugar Ronaldo berasal dari makanan yang dikonsumsinya.

Baca Juga: Rangnick Sebut Ada 6 Mesin Man United, Cristiano Ronaldo Jadi Salah Satunya

Barone mengatakan bahwa fokusnya adalah pada protein dan bertujuan untuk mengecualikan gula, lemak, serta karbohidrat.


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : Mirror Sports, TNT Sports
REKOMENDASI HARI INI

Hasil Undian Piala Asia U-20 2025 - Diserang 2 Tim Kampiun, Timnas U-20 Indonesia Punya Sejarah Juara Bersama dengan Tim ASEAN Ini

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X