Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Kerusuhan Final Liga Champions 2021-2022 Buka Luka Lama Fan Liverpool tentang Tragedi Hillsborough

By Khasan Rochmad - Rabu, 22 Juni 2022 | 13:00 WIB
Suporter Liverpool yang tertahan di luar Stadion Stade de France, Paris, jelang final Liga Champions melawan Real Madrid, 28 Mei 2022.
TWITTER.COM/HOOLIGANSTV_EU
Suporter Liverpool yang tertahan di luar Stadion Stade de France, Paris, jelang final Liga Champions melawan Real Madrid, 28 Mei 2022.

Perlakuan yang berbeda ini membuat Morris teringat akan Tragedi Hillsborough tahun 1989.

Tragedi Hillsborough terjadi saat laga semifinal Piala FA yang mempertemukan Nottingham Forest dan Liverpool.

Akibat kejadian ini, sebanyak 97 pendukung (sebelumnya berjumlah 96) dinyatakan meninggal akibat berdesakan masuk ke dalam Stadion Hillsborough.

Baca Juga: Sebut Fabio Vieira Pemain Spesial, Mikel Arteta Tak Sabar Ingin Segera Bekerja Sama

Para Liverpudlian (pendukung asli kota Liverpool) disudutkan oleh media The Sun selepas tragedi tersebut dengan menyalahkan ulah dari para fan yang memaksa masuk.

Kejadian ini berbuntut panjang terkait keadilan hingga memunculkan gerakan Truth and Justice yang mengatasnamakan para korban kepada pengadilan Inggris.

Penuntutan ini berhasil dimenangkan pada April 2021 lalu setelah melalui 32 tahun dituduh tanpa kesalahan oleh otoritas Inggris.

Morris juga menuntut permintaan maaf dari otoritas Prancis yang menyalahkan para suporter Liverpool.

Secara khusus, Morris menunjuk Menteri Dalam Negeri Prancis, Gerald Darmanin, yang untuk bertanggung jawab atas tuduhan yang diberikan.

Sebelumnya, Menteri Olahraga Prancis, Amelia Oudea-Castera, memberikan pernyataan bahwa kerusuhan yang terjadi di final Liga Champions terjadi akibat ulah sebagian fan Liverpool tanpa tiket yang menerobos masuk.


Editor : Bonifasius Anggit Putra Pratama
Sumber : independent.co.uk, Sportbible.com
REKOMENDASI HARI INI

Pelatih PSS Sleman Salahkan Pemain Usai Dipermalukan PSBS Biak

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X