Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

ASEAN Para Games 2022 - Sambil Menangis, Nanda Mei Persembahkan Medali Emas untuk Orang Tersayang

By Wahid Fahrur Annas - Senin, 1 Agustus 2022 | 18:45 WIB
Perasaan haru menguasai sprinter, Nanda Mei Solihah, setelah merebut medali emas pada nomor 100 meter putri T46/47 ASEAN Para Games 2022 di Stadion Manahan, Solo, 1 Agustus 2022.
WAHID FAHRUR ANNAS/BOLASPORT.COM
Perasaan haru menguasai sprinter, Nanda Mei Solihah, setelah merebut medali emas pada nomor 100 meter putri T46/47 ASEAN Para Games 2022 di Stadion Manahan, Solo, 1 Agustus 2022.

"Saya ikut APG dari 2013, ini emas ketiga," ujarnya.

Baca Juga: ASEAN Para Games 2022 - Sempat Pesimistis, Ni Made Ariyanti Cetak Emas dengan Dukungan Pendamping

Dukungan orang terkasih yakni orang tua menjadikan Nanda melawan segala keraguan dan kekurangan yang ada pada dirinya.

Namun doa dan support ayah dan ibu sejak ia berusia 11 tahun membawa Nanda menjadikan atlet disabilitas yang berprestasi.

"Saya sebenarnya tadi sempet ada keraguan. Tapi kemaren sempat ngobrol dengan orang tua. Tapi mereka meyakinkan saya, itu kekuatan besar buat saya sebenarnya," katanya sambil menahan tangis. 

"Saya terharu banget karena ada ayah, ibu, dan adek juga tadi," ujarnya.

"Orang tua saya rekomendasikan terjun ke dunia olahraga waktu 2010 saat usia 11 tahun,"

Terakhir, Nanda menyampaikan menyentuh terhadap kasih sayang antara orang tua dan seorang anak.

"Untuk ayah ibu, apapun yg akan aku berikan kepada orang tua tidak akan pernah cukup. Jadi apapun yang bisa aku kasih ke mereka pasti aku berikan," pungkasnya.

Baca Juga: ASEAN Para Games 2022 - Sabet Emas Pertama, Saptoyogo masih Belum Puas

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Agung Kurniawan
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Ole Romeny Diduga Terlihat di Cibubur, Sinyal Jadi Pemain Timnas Indonesia Berikutnya?

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
PSM
10
17
7
PSBS Biak
10
15
8
Persik
10
15
9
Arema
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X