Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Rekap Kejuaraan Dunia 2022 - Tiga Wakil Gugur, Ganda Putra Indonesia Hampir Sempurna

By Muhamad Husein - Rabu, 24 Agustus 2022 | 19:11 WIB
Pasangan ganda putra Indonesia, Marcus Fernaldi Gideon/Kevin Sanjaya Sukamuljo, pada babak kedua Kejuaraan Dunia 2022 di Tokyo Metropolitan Gymnasium, Rabu (24/8/2022).
PP PBSI
Pasangan ganda putra Indonesia, Marcus Fernaldi Gideon/Kevin Sanjaya Sukamuljo, pada babak kedua Kejuaraan Dunia 2022 di Tokyo Metropolitan Gymnasium, Rabu (24/8/2022).

Hanya pasangan Mohammad Shohibul Fikri/Bagas Maulana yang gagal merebut kemenangan.

Mereka yang sempat menang di gim kesatu, takluk lewat rubber game dari wakil Skotlandia, Axelander Dunn/Adam Hall, dengan skor 21-17, 19-21, 15-21.

Baca Juga: Kejuaraan Dunia 2022 - Zacha/Bela Dihentikan Pasangan Belanda

Berikut rekap wakil Indonesia pada hari ketiga Kejuaraan Dunia 2022

XD: Zachariah Josiahno Sumanti/Hediana Julimarbela vs Robin Tabeling/Selena Piek (Belanda/15) 19-21, 16-21

MD: Marcus Fernaldi Gideon/Kevin Sanjaya Sukamuljo (1) vs Jaromir Janacek/Tomas Svejda (Republik Ceska) 21-14, 21-13 

MD: Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto (5) vs Hiroki Okamura/Masayuki Onodera (Jepang) 21-13, 21-10

WD: Siti Fadia Silva Ramadhanti/Ribka Sugiarto vs Jongkolphan Kititharakul/Rawinda Prajongjai (Thailand/7) 15-21, 21-10, 15-21

MD: Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan (3) vs Lucas Corvee/Ronan Labar (Prancis) 21-15, 21-16 

MD: Muhammad Shohibul Fikri/Bagas Maulana (15) vs Axelander Dunn/Adam Hall (Skotlandia) 21-17, 19-21, 15-21.

Baca Juga: Hasil Kejuaraan Dunia 2022 - Sudah Maksimal Langkah Fadia/Ribka Tetap Terhenti

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Delia Mustikasari
Sumber : BWFBadminton.com
REKOMENDASI HARI INI

Timnas Indonesia Ditargetkan Lolos ke Babak Final ASEAN Cup 2024

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Newcastle
11
18
10
Fulham
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
12
16
10
Empoli
12
15
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136