Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

PSG Vs Monaco - Lionel Messi Cemberut Usai Ditarik Keluar Christophe Galtier, Bibit Telenovela Baru?

By Beri Bagja - Senin, 29 Agustus 2022 | 10:45 WIB
Lionel Messi tertangkap kamera cemberut setelah digantikan Christophe Galtier dalam laga PSG vs Monaco di Liga Prancis (28/8/2022).
OLE.COM.AR
Lionel Messi tertangkap kamera cemberut setelah digantikan Christophe Galtier dalam laga PSG vs Monaco di Liga Prancis (28/8/2022).

Volland mengejar umpan terobosan Golovin, lalu mempertahankan bola dari kejaran Presnel Kimpembe, dan melesakkan tembakan guna menaklukkan Gigio Donnarumma.

Hasil seri ini membuat rentetan kemenangan PSG di Liga Prancis 2022-2023 terhenti di angka 3 partai perdana.

Baca Juga: Antony ke Manchester United - Waspada, Para Pemain Termahal Setan Merah Biasanya Zonk!

Bagi Lionel Messi sendiri, dia tak bisa melepaskan satu pun tembakan tepat sasaran sepanjang 87 menit aksi.

Sang superstar memiliki kans terbaik mencetak gol ketika tembakannya dari luar kotak penalti mengenai tiang kanan gawang AS Monaco.

Apes, bola muntah yang tinggal disambar Kylian Mbappe dalam keadaan gawang kosong gantian memantul kena tiang kiri.

Satu lagi upayanya berhasil diblok lawan.

Barangkali karena kontribusi peluang yang minim inilah Galtier menarik keluar Messi.

Seperti dinyatakan Mundo Deportivo, ada alasan penting lain bahwa keputusan itu dibuat demi menjaga kondisi fisik sang bintang.

"Harus dicatat PSG akan menghadapi sederet partai penting terkait permulaan Liga Champions, jadi menjaga kondisi Messi dalam menit-menit terakhir juga merupakan isu strategis untuk Galtier menjelang komitmen di laga berikutnya," tulis media berbasis di Kota Barcelona.


Editor : Beri Bagja
Sumber : Mundodeportivo.com, ole.com.ar
REKOMENDASI HARI INI

Livoli Divisi Utama 2024 - Daftar Peraih Penghargaan Individu, Medi Yoku Jadi MVP, Tim Megawati Ranking Ke-3

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X