Baca Juga: Ngamuk, Erling Haaland Cetak Sejarah dalam Laga Manchester City Vs Nottingham Forest
Salah satu yang paling parah adalah cedera otot yang sempat membuat Haaland absen selama 42 hari.
Bukan tak mungkin, cedera itu bisa kambuh saat di Man City.
"Saya katakan, orang ini akan memecahkan hampir setiap rekor dan mencetak banyak gol," kata Owen seperti dikutip BolaSport.com Liverpool Echo.
"Dia terlalu besar, terlalu cepat, klinis di depan gawang, dan dia bermain dalam tim yang menciptakan lusinan peluang."
"Dia hanya perlu tetap fit untuk melakukan itu," tuturnya menambahkan.
Baca Juga: Here We Go! Manchester City Angkut Manuel Akanji, Penggemar Berat Manchester United
Editor | : | Ade Jayadireja |
Sumber | : | Liverpool Echo, Squawka |
Komentar