Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

SEJARAH PIALA DUNIA - Debut Ronaldo di Prancis 1998: Datang Penuh Selebrasi, Pulang dengan Misteri

By Beri Bagja - Senin, 5 September 2022 | 14:00 WIB
Ronaldo merayakan golnya dalam duel timnas Brasil vs Belanda pada semifinal Piala Dunia 1998 di Velodrome, Marseille (7/7/1998).
BORIS HORVAT/AFP
Ronaldo merayakan golnya dalam duel timnas Brasil vs Belanda pada semifinal Piala Dunia 1998 di Velodrome, Marseille (7/7/1998).

Debut Ronaldo di Piala Dunia 1998 terjadi dalam laga pertama timnas Brasil di Grup A melawan Skotlandia.

Ronaldo tampil penuh saat Tim Samba menang 2-1, tetapi tak bisa menandakan aksi perdananya dengan torehan gol.

Sumbangsihnya baru lahir di pertandingan kedua saat timnas Brasil menggilas Maroko 3-0.

Ronaldo mencetak gol pertama Selecao pada menit ke-9, sesuai dengan nomor punggung yang dia pakai.

Di partai penutup fase grup, rekeningnya nihil dibarengi kekalahan 1-2 dari Norwegia, tetapi timnas Brasil tetap melaju ke fase 16 besar sebagai juara grup.

Momen epik Ronaldo saat menggiring bola di tengah kepungan pemain lawan dalam duel timnas Brasil vs Norwegia di Piala Dunia 1998 (23/6/1998).
GEORGES GOBET/AFP
Momen epik Ronaldo saat menggiring bola di tengah kepungan pemain lawan dalam duel timnas Brasil vs Norwegia di Piala Dunia 1998 (23/6/1998).

Di tahap itulah Ronaldo benar-benar meledak.

Ia mengukir brace ke gawang Cile di perdelapan final (4-1), membantu Brasil menekuk Denmark di perempat final (3-2), dan mencetak satu-satunya gol Selecao versus Belanda di semifinal (1-1).

Ronaldo dkk pun maju ke final untuk bertemu timnas Prancis di Saint-Denis, 12 Juli 1998.

Pada partai puncak itulah salah satu misteri terbesar sepak bola dunia terjadi.


Editor : Beri Bagja
Sumber : Theguardian.com, fourfourtwo
REKOMENDASI HARI INI

Klarifikasi Eks Bintang Film Dewasa Mia Khalifa soal Hubungan dengan Junior Lionel Messi

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136

TERPOPULER

Close Ads X