Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Menerawang Kans Marc Marquez Kembali di Aragon: Saat Tes Cuma Tembus Seperempat Lomba tapi Ada Harapan

By Ardhianto Wahyu Indraputra - Senin, 12 September 2022 | 11:45 WIB
Aksi pembalap Repsol Honda, Marc Marquez, dalam tes resmi MotoGP di Sirkuit Misano, Italia, 6 September 2022.
HONDA RACING CORPORATION
Aksi pembalap Repsol Honda, Marc Marquez, dalam tes resmi MotoGP di Sirkuit Misano, Italia, 6 September 2022.

BOLASPORT.COM - Keputusan Marc Marquez untuk kembali berlomba menjadi salah satu kabar yang dinanti jelang seri balap ke-15 MotoGP Aragon. Bagaimana kansnya?

Secercah harapan akan kembalinya Marc Marquez muncul ketika juara dunia delapan kali tersebut mengikuti tes resmi MotoGP pada pekan lalu, 6-7 September 2022, di Sirkuit Misano, Italia.

Tes MotoGP Misano menandai penampilan perdana Marc Marquez bersama motor MotoGP setelah 100 hari, tepatnya setelah MotoGP Italia pada 29 Mei silam.

Marquez menarik diri dari kompetisi untuk sementara waktu demi melanjutkan pemulihan cedera tulang humerus yang telah mendera selama dua tahun belakangan.

Penampilan Marquez pada Tes MotoGP Misano membawa kabar positif.

Si Semut dari Cervera tak lagi merasakan nyeri pada lengannya. Dia pun tidak butuh waktu lama untuk menyandingkan catatan waktunya dengan para rival.

Pada hari pertama Marquez melahap 39 lap sebagai pemanasan. Hari berikutnya dia menambah waktunya di lintasan menjadi 61 lap.

Marquez berada di posisi ke-13 dalam kombinasi catatan waktu lap terbaik dari seluruh sesi.

Membukukan 1 menit 31,642 detik, Marquez paling baik di antara pembalap-pembalap Honda.

Baca Juga: Jadwal MotoGP Aragon 2022 - Balapan Krusial Bagnaia dan Quartararo Berebut Gelar Juara


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
17
42
2
Chelsea
18
35
3
Nottm Forest
18
34
4
Arsenal
17
33
5
Newcastle
18
29
6
Bournemouth
18
29
7
Man City
18
28
8
Fulham
18
28
9
Aston Villa
18
28
10
Brighton
17
25
Klub
D
P
1
Persebaya
16
37
2
Persib
15
35
3
Persija Jakarta
16
28
4
PSM
16
27
5
Borneo
16
26
6
Dewa United
16
25
7
Arema
16
25
8
Bali United
15
24
9
Persik
16
24
10
Persita
16
24
Klub
D
P
1
Atlético Madrid
18
41
2
Real Madrid
18
40
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Atalanta
17
40
2
Napoli
17
38
3
Inter
16
37
4
Lazio
17
34
5
Fiorentina
16
31
6
Juventus
17
31
7
Bologna
16
28
8
Milan
16
26
9
Udinese
17
23
10
Roma
17
19
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X