Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Gresini Belum Rela Lepas Bastianini Jadi Pengawal Bagnaia, 'Kami Juga Ingin Menang pada MotoGP!'

By Ardhianto Wahyu Indraputra - Selasa, 20 September 2022 | 16:30 WIB
Aksi Francesco Bagnaia (Ducati Lenovo) dan Enea Bastianini (Gresini Racing) pada MotoGP Aragon 2022 di Motorland Aragon, Minggu, 18 September 2022
MOTOGP.COM
Aksi Francesco Bagnaia (Ducati Lenovo) dan Enea Bastianini (Gresini Racing) pada MotoGP Aragon 2022 di Motorland Aragon, Minggu, 18 September 2022

BOLASPORT.COM - Kepala Tim Gresini Racing, Nadia Padovani, belum siap untuk terlibat dalam team order Ducati. Lebih-lebih, peluang langka untuk menjadi juara ada di depan mata.

Gresini tidak ingin melewatkan kesempatan emas untuk kembali mencetak prestasi pada MotoGP.

Tim bentukan legenda balap, Fausto Gresini, tersebut memang punya sejarah panjang sebagai salah satu tim independen tersukses.

Tiga gelar juara telah mereka amankan dari berbagai kelas yaitu Moto3 (Jorge Martin-2018), Moto2/GP250 (Daijiro Kato-2001, Toni Elias-2010), serta MotoE (Matteo Ferrari-2019).

Di kelas MotoGP pun mereka juga bisa unjuk gigi.

Ada masa ketika pembalap Gresini bolak-balik menjadi runner-up kejuaraan yaitu pada 2003-2004 melalui Sete Gibernau dan pada 2005 melalui Marco Melandri.

Empat kemenangan dalam semusim menjadi pencapaian terbaik Gresini di kelas utama dan berkat Enea Bastianini, pencapaian tinggi itu terulang musim ini.

Bastianini membuktikan bahwa Fausto Gresini tidak salah menilai talentanya.

Sejak membuat sensasi dengan memenangi balapan seri perdana di Qatar, Bestia mencetak hasil serupa pada GP Americas, GP Prancis, dan GP Aragon.

Dalam MotoGP Aragon yang berlangsung akhir pekan lalu, Bastianini memenangi duel sengit melawan pembalap tim pabrikan Ducati, Francesco Bagnaia.


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
17
42
2
Chelsea
18
35
3
Nottm Forest
18
34
4
Arsenal
17
33
5
Newcastle
18
29
6
Bournemouth
18
29
7
Man City
18
28
8
Fulham
18
28
9
Aston Villa
18
28
10
Brighton
17
25
Klub
D
P
1
Persebaya
16
37
2
Persib
15
35
3
Persija Jakarta
16
28
4
PSM
16
27
5
Borneo
16
26
6
Dewa United
16
25
7
Arema
16
25
8
Bali United
15
24
9
Persik
16
24
10
Persita
16
24
Klub
D
P
1
Atlético Madrid
18
41
2
Real Madrid
18
40
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Atalanta
17
40
2
Napoli
17
38
3
Inter
16
37
4
Lazio
17
34
5
Fiorentina
16
31
6
Juventus
17
31
7
Bologna
16
28
8
Milan
16
26
9
Udinese
17
23
10
Roma
17
19
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X