Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

180 Derajat Perbedaan Performa Quartararo di Mandalika dan Buriram

By Wahid Fahrur Annas - Senin, 3 Oktober 2022 | 14:45 WIB
Pembalap Monster Energy Yamaha, Fabio Quartararo, pada MotoGP Thailand 2022 di Chang International Circuit, Buriram.
MOTOGP.COM
Pembalap Monster Energy Yamaha, Fabio Quartararo, pada MotoGP Thailand 2022 di Chang International Circuit, Buriram.

BOLASPORT.COM - Pembalap Monster Energy Yamaha, Fabio Quartararo, tampil jauh dari ekspetasi pada balapan seri ke-17 MotoGP Thailand 2022.

Start dari posisi keempat tak mampu dimanfaatkan Fabio Quartararo untuk mengejar podium dan hanya finis di urutan ke-17.

Fabio Quartararo sudah ketiban apes sejak lap pertama dari balapan yang berlangsung di Sirkuit Internasional Chang, Buriram, Thailand, Minggu (2/10/2022).

Insiden dengan Jack Miller (Ducati Lenovo) di Tikungan 1 dan momen selip pasca-disalip Alex Marquez (LCR Honda) di Tikungan 4 membuat posisi Quartararo.

El Diablo sudah terdampar di posisi 17 hanya pada lap pertama.

Pandangan yang terbatas akibat sapuan genangan air dari rombongan rival di depannya dan hilangnya feeling bagus dari motor mempersulit Quartararo.

Quartararo tak banyak beranjak dari posisinya hingga balapan selama 25 lap ini selesai dalam waktu 41 menit 44 detik.

Seusai balapan tanpa satu pun poin untuk diamankan, Quartararo kehabisan kata-kata. El Diablo pun membolos dari jadwal wawancara dengan media pasca-lomba.

"Fabio sedang tidak ingin bicara," kata Massimo Meregalli, Direktur Tim Monster Energy Yamaha, dilansir dari Corsedimoto.

Baca Juga: Sentilan Marquez ke Ducati: Jagokan Motor Bagnaia Kalahkan Quartararo dalam Perburuan Gelar MotoGP


Editor : Ardhianto Wahyu Indraputra
Sumber : Yamahamotogp.com, Corsedimoto.com
REKOMENDASI HARI INI

Opini Jujur Pelatih Striker Timnas Indonesia Setelah Tonton Liga 1

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X