Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Audisi Umum PB Djarum 2022 - Kondisi Fisik Tidak Surutkan Kenji Jalani Screening 10 Menit yang Lebih Ketat

By Delia Mustikasari - Kamis, 20 Oktober 2022 | 18:29 WIB
Salah satu peserta Audisi Umum PB Djarum 2022 kategori U-13, Kenji Satria Pamungkas pada hari kedua di GOR Jati, Kudus, Kamis (20/10/2022).
ISTIMEWA
Salah satu peserta Audisi Umum PB Djarum 2022 kategori U-13, Kenji Satria Pamungkas pada hari kedua di GOR Jati, Kudus, Kamis (20/10/2022).

BOLASPORT.COM - Sebanyak 1.060 pebulu tangkis belia melanjutkan langkah mereka dalam proses seleksi Audisi Umum PB Djarum 2022 di GOR Djarum, Jati, Kudus.

Pada screening tahap II, sebanyak 1.060 peserta yang lolos terdiri dari 336 atlet putra U-11, 170 atlet putri U-11, 389 atlet putra U-13, dan 165 putri U-13.

Salah satu peserta adalah Kenji Satria Pamungkas (U-13 Putra). Meski dengan keterbatasan fisik yang dimiliki, tak mematahkan semangat dari peserta asal Sragen, Jawa Tengah ini untuk menggapai mimpinya untuk bergabung ke PB Djarum.

Ditemani kedua orangtua serta pelatih, Kenji berusaha semaksimal mungkin agar dapat mencuri perhatian Tim Pencari Bakat dengan gaya bermain yang berbeda dari peserta lainnya.

Baca Juga: Hasil Denmark Open 2022 - Perjuangan Fikri/Bagas Dihentikan Pasangan India

"Walaupun saya seperti ini (difabel), saya tetap optimis lanjut ke turnamen. Yang membuat aku semangat adalah orangtua dan pelatih," kata Kenji di GOR Djarum, Jati, Kudus, Kamis (20/10/2022).

"Mereka selalu mendukung saya supaya bisa mewujudkan mimpi saya di dunia bulu tangkis. Semoga saya bisa masuk jadi atlet PB Djarum," ujar Kenji.

Setelah dinyatakan lolos screening tahap I pada Rabu (19/10/2022), ribuan atlet usia dini tersebut kembali bertarung di tengah arena pada fase selanjutnya yakni screening tahap II, Kamis (20/10/2022).

Pada fase ini, para peserta dituntut menampilkan performa terbaik agar terpilih oleh tim pencari bakat untuk melangkah ke babak turnamen.

Ketua Tim Pencari Bakat Audisi Umum PB Djarum, Sigit Budiarto mengatakan bahwa screening tahap II memberikan kesempatan bagi para atlet untuk unjuk kemampuan dengan durasi 10 menit di atas lapangan.


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : BolaSport.com

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
31
73
2
Arsenal
31
62
3
Nottm Forest
31
57
4
Chelsea
31
53
5
Newcastle
30
53
6
Man City
31
52
7
Aston Villa
31
51
8
Fulham
31
48
9
Brighton
31
47
10
Bournemouth
31
45
Klub
D
P
1
Persib
23
50
2
Persebaya
23
41
3
Dewa United
23
40
4
Persija Jakarta
23
40
5
Bali United
22
37
6
Borneo
23
35
7
Persita
23
35
8
PSM
23
33
9
Persik
23
33
10
Arema
22
32
Klub
D
P
1
Barcelona
30
67
2
Real Madrid
30
63
3
Atlético Madrid
30
60
4
Athletic Club
30
54
5
Villarreal
29
48
6
Real Betis
30
48
7
Celta Vigo
30
43
8
Real Sociedad
30
41
9
Rayo Vallecano
30
40
10
Mallorca
30
40
Klub
D
P
1
Inter
31
68
2
Napoli
31
65
3
Atalanta
31
58
4
Bologna
31
57
5
Juventus
31
56
6
Lazio
31
55
7
Roma
31
53
8
Fiorentina
31
52
9
Milan
31
48
10
Torino
31
40
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X