Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Richard Mainaky Ungkap Kombinasi Senior-Junior Jadi Kunci Sukses Ganda Campuran Indonesia

By Delia Mustikasari - Sabtu, 22 Oktober 2022 | 16:55 WIB
Mantan pelatih ganda campuran Indonesia, Richard Mainaky, sedang mengamati peserta Audisi Umum PB Djarum 2022 di GOR Djarum Jati, Kudus.
MEGAPRO
Mantan pelatih ganda campuran Indonesia, Richard Mainaky, sedang mengamati peserta Audisi Umum PB Djarum 2022 di GOR Djarum Jati, Kudus.

Richard selalu memasangkan senior dengan junior. Tujuannya, agar junior bisa sungkan dengan senior dan senior juga bisa membawahi yang junior.

"Begitu juniornya sudah matang, perannya berganti dan itu memang berhasil menurut saya. Ganda campuran semakin senior, semakin matang. Ganda campuran butuh kematangan segalanya," kata Richard.

Hal tersebut juga sudah dilakukan China. Zheng Si Wei yang sama-sama junior dengan Chen Qing Chen kemudian dipasangkan dengan Huang Ya Qiong yang lebih senior.

Baca Juga: Starting Grid MotoGP Malaysia 2022 - Jorge Martin Pecahkan Rekor, Mampukah Bagnaia Kunci Gelar Juara?

"Jadi, kita lihat China mirip Indonesia dengan mencoba mengganti pasangan. Kemarin Zheng/Huang sudah coba ganti pasangan, lalu mereka berpasangan lagi," kata Richard.

Saat ini, sektor ganda campuran dunia dinilai Richard masih didominasi oleh China karena pasangan ganda campuran yang sudah berpengalaman akan sulit dikalahkan,

"Kita tidak ada senior (di pelatnas). Semua pemain muda sehingga agak kesulitan dan butuh waktu."

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Delia Mustikasari
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

AC Milan Jangan Ngimpi soal Scudetto, I Rossoneri Banyak Banget Kurangnya!

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
PSM
10
17
7
PSBS Biak
10
15
8
Persik
10
15
9
Arema
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X