Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Sebelum Cristiano Ronaldo, Para Pemain Ini Terang-terangan Bermusuhan dengan Pelatih

By Lariza Oky Adisty - Selasa, 15 November 2022 | 17:00 WIB
Wawancara pemain Manchester United, Cristiano Ronaldo, dengan Piers Morgan yang tersebar cuplikannya pada Minggu (13/11/2022).
TWITTER.COM/PIERSUNCENSORED
Wawancara pemain Manchester United, Cristiano Ronaldo, dengan Piers Morgan yang tersebar cuplikannya pada Minggu (13/11/2022).

Barulah setelah mantan penyerang Manchester United itu meminta maaf, hubungannya dengan Mancini membaik. 

Delapan tahun setelah insiden itu, Tevez menjelaskan dari sudut pandangnya. 

Ia menilai momen pada laga versus Bayern Muenchen adalah kesalahpahaman. 

“Saat Man City tertinggal 0-2, Mancini meminta saya melakukan pemanasan dan saya kira saya akan bermain pada babak pertama. Ternyata saya hanya pemanasan selama 35 menit,” ucap striker asal Argentina itu. 

“Lalu saya kira akan turun pada babak kedua karena Mancini menyuruh saya tetap berlatih pada saat turun minum, tetapi tidak terjadi apa-apa.” 

“Pada saat babak kedua memasuki 15 menit, saya duduk setelah berlari selama satu jam lebih. Saya menolak saat disuruh pemanasan lagi, karena sudah berlebihan.” 

“Lalu, pada konferensi pers, Mancini bilang saya menolak bermain,” tutur Tevez. 

4. Nicolas Anelka vs Raymond Domenech 

Jika tiga kasus sebelumnya terjadi di level klub, perseteruan antara Nicolas Anelka dan Raymond Domenech terjadi di level tim nasional. 

Keduanya bertengkar hebat saat Prancis kalah 0-2 dari Meksiko pada matchday 2 Grup A Piala Dunia 2010. 

Ketika turun minum, Domenech memarahi Anelka yang dinilainya tidak bermain sesuai posisi. 

Anelka tidak terima dan mencaci maki Domenech dengan kata-kata kasar. 

Berita itu bocor ke media. Buntutnya, Anelka ditendang dari skuad Prancis ketika turnamen masih berlangsung. 

Pemain Les Bleus lain tidak terima dengan keputusan tersebut dan menolak berlatih. 

Situasi ini tidak membantu kondisi Prancis yang sudah satu kaki berada di pintu keluar Piala Dunia 2010. 

Prancis pun tersisih sebagai juru kunci Grup A setelah kalah 1-2 oleh Afrika Selatan pada matchday terakhir. 

Dua bulan kemudian, Federasi Sepak Bola Prancis (FFF) menjatuhkan sanksi 18 pertandingan untuk Anelka karena sikapnya. 

Mantan pemain Real Madrid dan Arsenal tersebut menanggapi dingin denda yang dijatuhkan kepadanya. 

Sebab, Anelka sudah memutuskan pensiun sebelum sanksi itu terbit, yang artinya hukuman tersebut tidak ada pengaruhnya lagi untuk kariernya. 

“Mereka semua badut. Saya cuma bisa tertawa terbahak-bahak,” kata Anelka. 


Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Ade Jayadireja
Sumber : Berbagai sumber
REKOMENDASI HARI INI

Hasil China Masters 2024 - Perkuat Rekor 13-1 Usai Buat Musuh Alot Anthony Ginting Buntu, Axelsen ke Semifinal

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X