Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Fabio Di Giannantonio Anggap Normal Penampilannya Tak Semoncer Enea Bastianini

By Wawan Saputra - Senin, 12 Desember 2022 | 18:45 WIB
Pembalap Gresini Racing, Fabio Di Giannantonio.
TWITTER.COM/PADDOCK_GP
Pembalap Gresini Racing, Fabio Di Giannantonio.

Baca Juga: Fabio Quartararo Ultimatum Yamaha Segera Buat Perubahan pada YZR-M1

Menurutnya, pengalaman sangat penting untuk menjalani balapan di kelas utama MotoGP, apalagi saat ini persaingan sangat ketat.

Bahkan, Giannantonio mengaku dia juga belajar pada Bastianini agar penampilannya menjadi lebih baik.

"Jadi ketika Anda memulai dengan begitu banyak hal yang tidak diketahui, jauh lebih sulit untuk mencapai hasil tertentu, jadi saya santai saja," ucap Giannantonio.

"Bahkan, saya mencoba belajar dari Enea karena apa yang dilakukannya di garasi sangat bagus."

Meski belum mencapai level seperti Bastianini, tim Gresini Racing tetap memberikan kepercayaan penuh pada Giannantonio  untuk musim 2023 mendatang.

Giannantonio berharap dengan motor yang lebih baik, yaitu Desmosedici GP22 penampilannya juga ikut membaik jika dibandingkan dengan musim 2022.

"Motornya akan menjadi GP22 tapi tidak jauh berbeda dari yang saya kendarai tahun ini," ucap Giannantonio.

"Tetapi harus dikatakan bahwa GP21 sudah menjadi motor yang luar biasa untuk melakukan pekerjaan dengan baik dan untuk mencapai hasil yang baik."

"Harapannya adalah terus tumbuh, bekerja lebih baik lagi, meningkatkan kinerja dibandingkan tahun lalu dan mulai terus berada di 10 besar."

"Jadi tujuan untuk tahun 2023 adalah melakukan yang lebih baik dari tahun 2022."

Baca Juga: Bos Aprilia Nilai Terlalu Berlebihan jika Terapkan Teknologi F1 pada MotoGP

 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Delia Mustikasari
Sumber : Motosan.es
REKOMENDASI HARI INI

Ferarri Tidak Mau Jadi Alasan Persija Kalah dari Persebaya Karena Baru Balik dari Timnas Indonesia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X