Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

All England Open 2023 - Duet Maut Coach Naga Api dan Naga Air di Balik Terwujudnya All Indonesian Final

By Nestri Y - Minggu, 19 Maret 2023 | 20:45 WIB
All Indonesian final ganda putra di All England Open 2023 tidak lepas dari peran dua pelatih hebat, Herry Iman Pierngadi dan Aryono Miranat.
BADMINTON INDONESIA
All Indonesian final ganda putra di All England Open 2023 tidak lepas dari peran dua pelatih hebat, Herry Iman Pierngadi dan Aryono Miranat.

"Pastinya lega, yang diharapkan bisa berhasil, gembira rasanya. Happy lah," ungkap Herry IP, dikutip BolaSport.com dari PBSI.

"Puji Tuhan kami bisa menciptakan All Indonesian Final, rasanya plong dan lega banget. Kemarin saya sempat teriak kencang untuk melepaskan ketegangan," sahut Aryono.

"Terima kasih untuk semua tim support, masyakarat Indonesia yang ada di Birmingham khususnya Pak Dubes yang terus mendukung juga buat para pemain yang sudah berjuang."

Kolaborasi Herry IP dan Aryono memang sudah tidak diragukan lagi.

Chemistry di antara mereka berdua seperti paket lengkap yang saling mengisi kekurangan masing-masing berdasarkan watak dan sifat.

Karena chemistry kuat itulah, kinerja mereka pun menjadi padu dalam memimpin kepelatihan nomor andalan bulu tangkis Tanah Air ini.

"Saya sama Aryono sudah cukup lama bersama, dari tahun 2001 kalau tidak salah," tutur Herry IP tentang sinergisme dengan Aryono,

"Sempat pisah sebentar terus balik lagi. Kerjanya sudah kompak, sudah saling percaya."

"Karakternya juga saya klop, saya senang dengan dia. Aryono bisa mengisi kekurangan saya dan begitu juga sebaliknya," imbuh pelatih 60 tahun kelahiran Pangkalpinang itu.

Baca Juga: All England Open 2023 - 3 Laga Derbi Tersaji, Indonesia Gondol Gelar Ganda Putra


Editor : Agung Kurniawan
Sumber : PBSI
REKOMENDASI HARI INI

Marc Marquez Langganan Crash, Ini Daftar Pembalap yang Sering Jatuh pada MotoGP 2024

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Atlético Madrid
14
29
3
Real Madrid
12
27
4
Villarreal
12
24
5
Girona
14
21
6
Mallorca
14
21
7
Osasuna
13
21
8
Athletic Club
13
20
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X